Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Ganjar Pranowo Koordinasi Banjir dengan Kepala Daerah di Jateng

Kompas.com - 02/01/2020, 07:05 WIB
Riska Farasonalia,
Dony Aprian

Tim Redaksi

Ada pula warganet yang ikut nimbrung melaporkan kondisi wilayahnya.

"Pak Grobogan masih aman pak," komentar akun @gurliess.

Ganjar mengaku, grup itu sudah lama dibentuk  untuk berkoordinasi tentang segala hal.

"Dari keamanan, bencana alam, harga bahan pokok semuanya. Lebih cepat dan efektif," kata Ganjar di Semarang, Kamis (2/1/2020).

Ganjar juga menginstruksikan kepala daerah untuk siaga satu terkait antisipasi banjir.

Jika terjadi bencana, ia meminta keselamatan warga diutamakan.

Ganjar berencana akan mengecek pompa-pompa di sekitar Kota Semarang hari ini, Kamis (2/1/2020) untuk memastikan mesin penyedot air berfungsi baik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com