Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fakta Pasca-kerusuhan di Wamena, Kontak Senjata dengan KKB hingga 1 Keluarga Ditemukan Tewas Terbakar

Kompas.com - 25/09/2019, 11:45 WIB
Candra Setia Budi

Editor

Akibatnya, hingga kini ribuan warga memilih mengungsi di sejumlah titik pengungsian.

"Total yang saat ini mengungsi sekitar 5.000 orang," ujarnya.

Baca juga: Pasca-kerusuhan Wamena, 5.000 Orang Mengungsi

7. Ada empat titik pengungsian

Kabid Humas Polda Papua Kombes AM Kamal menyebut, saat ini terdapat ada 4 titik pengungsian di Wamena.

"Saat ini pengungsi ada di Polres Jayawijaya, Kodim, DPRD Jayawijaya dan Aula Gereja. 4 lokasi tersebut seperti melingkar," ujar dia.

Kondisi di pengungsian, sambung Kamal, kini lebih terakomodir karena ketersediaan bahan pokok sudah cukup memadai, tidak seperti hari sebelumnya.

Baca juga: Polisi Tambah Personel Amankan Pendatang di Wamena

Sumber: KOMPAS (Dhiaz Suwandi)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com