Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS DAERAH

Gubernur Wahidin: Pariwisata Akan Tingkatkan Perekonomian Banten Asalkan..

Kompas.com - 11/09/2019, 19:50 WIB
Mikhael Gewati

Penulis

Kemudian Rruas jalan Taktakan-Gunungsari sebagai satu jalur alternatif menuju kawasan Anyer juga sedang dibenahi.

Tak hanya itu, di Banten saat ini sedang berlangsung proyek strategis nasional (PSN), yakni Pembangunan Jalan Tol Serang-Panimbang.

Jalan tol ini tersambung langsung dengan Jalan Tol Tangerang-Merak di wilayah Ciruas Kabupaten Serang. Jalan tol ini pun menjadi salah satu akses ke wilayah selatan Provinsi Banten.

Terkait pembangunan jalan tersebut, Gubernur Wahidin Halim mendukung hal tersebut. Sebab, perkembangan pariwisata tergantung infrastruktur.

"Kalau jalan bagus, bagus juga pariwisatanya," tegas dia. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com