Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kepala BNPB Letjen Doni Monardo: Sutopo Sosok ASN yang Tangguh...

Kompas.com - 08/07/2019, 09:49 WIB
Labib Zamani,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

"Pak Sutopo meninggal dunia saat sedang menjalani pengobatan penyakit kanker yang dideritanya di St. Stamford Modern Cancer Hospital, Guangzhou, China, sejak 15 Juni 2019 yang lalu. Kanker yang dideritanya telah menyebar ke tulang dan beberapa organ vital tubuh," seperti ditulis Humas di akun instagram BNPB.

Almarhum dikenal tetap gigih menginformasikan berbagai kejadian bencana yang terjadi di Indonesia selama 2018 hingga pertengahan 2019 meski dalam pengobatan penyakit kanker.

Bahkan, saat terjadi bencana gempa bumi di Lombok dan Palu, Sutopo masih terus menggelar konferensi pers berkelanjutan. Padahal, saat itu Sutopo juga sedang menjalani perawatan. 

"Kami, kita, semua merasa kehilangan pak Sutopo. Sosok yang terdepan dan gigih dalam menyampaikan informasi bencana di Indonesia."

"Mohon doanya dari #SahabatTangguh semoga amal ibadah almarhum selama hidupnya diterima di sisi Allah Swt dan bagi keluarga yang ditinggalkan agar tabah dan sabar dalam menghadapi musibah ini."

Baca juga: Pemakaman Sutopo di Boyolali Diawali Upacara Kenegaraan dan Adat Tradisional

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com