Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lahirkan 3 Bayi Kembar dari Program Bayi Tabung, Ayu Sebut Kado Terindah dari Tuhan

Kompas.com - 11/04/2019, 22:29 WIB
Idon Tanjung,
Farid Assifa

Tim Redaksi

Keesokan paginya, Senin (8/11/2019) pagi pukul 07.32 WIB, dia melahirkan tiga bayi kembar melalui operasi caesar.

"Ini adalah kado terindah dari Allah SWT. Alhamdulillah, saya sangat bersyukur diberi tiga bayi. Ketiga bayi saya juga lahir bertepatan dengan hari lahir Nabi Muhammad SAW (Senin, 12 Rabiulawal)," ucap Ayu.

Ketiga bayinya satu laki-laki diberi nama Ihsan dan dua perempuan diberi nama Ivana dan Ivani.

"Saya harap mereka jadi anak yang soleh dan solehah, serta menjadi orang yang sukses," ucap Ayu.

Dia mengatakan, ketiga bayinya lahir dengan normal dan sehat.

"Alhamdulillah, ketiganya normal dan sehat. Cuma satu hari di inkubator, kemudian dipindahkan ke ruang anthurium," kata Ayu.

Dia mengaku sangat senang mendapat tiga bayi kembar tersebut. Berulang kali ia melihat ke bayi yang tidur nyenyak siang itu.

"Kata orang Ihsan mirip ayahnya. Kalau Ivana dan Ivani mirip sama saya. Gak nyangka sekali menjadi seorang ibu," imbuh Ayu tertawa bahagia.

Baca juga: Harapan Bupati Bekasi nonaktif Neneng Hasanah Jadi Tahanan Kota Untuk Melahirkan

Setelah empat hari berada di rumah sakit, Ayu mengatakan hari ini akan pulang ke rumahnya di Jalan Soekarno Hatta, Pekanbaru.

"Ya, hari ini kami sudah dibolehkan pulang sama dr Ihsan," sebut dia.

Sementara itu, menurut Ayu, saat ini tidak perlu lagi jauh-jauh keluar negeri untuk melakukan program bayi tabung.

"Menurut saya gak perlu ke luar negeri. Karena kemampuan dokter di Indonesia sudah bagus kok. Saran saya, ya bagi yang belum punya keturunan bisa mengikuti program bayi tabung di Rumah Sakit PMC Pekanbaru," tutup Ayu.

Penjelasan dokter

Dokter yang menangani Ayu, Dr Ihsan Suheimi SpOg, mengatakan, baru pertama kali ia mendapatkan pasien yang mengikuti program bayi tabung di RS PMC Pekanbaru melahirkan tiga bayi kembar. Menurutnya hal ini di luar dugaan.

"Ibu Ayu dua tahun mengikuti program bayi tabung. Awalnya penanaman satu embrio, tapi gagal," ujar Ihsan saat ditemui Kompas.com di RS PMC Pekanbaru, Kamis.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com