Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hadir Kampanye, Adik Prabowo Sebut Harga Telur, Listrik dan Biaya Pendidikan Naik

Kompas.com - 04/04/2019, 15:01 WIB
Heru Dahnur ,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

PANGKAL PINANG, KOMPAS.com - Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Hashim Djojohadikusumo hadir dalam lawatan kampanye terbuka di Lapangan Pasir Putih, Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung.

Di hadapan massa pendukung, Hashim menilai, banyak kebutuhan masyarakat yang harganya naik dan kian mahal.

"Saya tahu emak-emak bisa rasakan. Harga telur naik, listrik, biaya pendidikan, semuanya naik," kata Hashim, saat orasi kampanye di Lapangan Pasir Putih, Kamis (4/4/2019).

Baca juga: Penjelasan Pemkot Medan soal Heli Prabowo Tak Diizinkan Mendarat

Kenaikan harga kebutuhan pokok, kata Hashim, membebani masyarakat. Kondisi tersebut bahkan terjadi hampir sepanjang tahun.

Hashim pun menyarankan perlu adanya pergantian kepemimpinan di Indonesia.

"Saya bisa rasakan dan bapak Prabowo juga rasakan bagaimana harga-harga yang mahal menyulitkan masyarakat. Ini akan menjadi perhatian agar harga-harga tidak lagi jadi persoalan," ujar Hashim.

Pemilik perusahaan Arsari Group itu juga mengampanyekan Prabowo Subianto sebagai sosok yang tidak pernah ingkar janji.

Baca juga: Maruf Amin Yakin Raih 60 Persen Suara di Jabar Kalahkan Prabowo-Sandi

Jika memenangkan pemilu, Prabowo kata Hashim, akan melaksanakan semua janji kampanye. 

Saat gelaran kampanye di Lapangan Pasir Putih Pangkal Pinang, Hashim sekaligus menggantikan ketidakhadiran Prabowo yang dikabarkan sakit.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com