Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Fakta Perburuan Burung Rangkong di Riau, Diburu dengan Ketapel hingga Dugaan Jual Beli Paruh Rangkong

Kompas.com - 14/01/2019, 15:10 WIB
Michael Hangga Wismabrata,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

Sementara itu, pihak BBKSDA Riau menduga adanya indikasi, pelaku sengaja menangkap rangkong untuk diambil paruhnya. Sebab, paruh rangkong bernilai tinggi.

Kepala Bidang Wilayah I BBKSDA Riau Mulyo Hutomo membenarkan hal tersebut, saat berbincang dengan Kompas.com, Senin (14/1/2019).

"Kalau kami lihat dari cara pelaku menyembelih rangkong, itu sepertinya memang untuk mengambil paruhnya. Sebab paruh tidak ditemukan rusak. Seperti yang kami lihat kasus-kasus yang terjadi di daerah lain, cara membantainya juga seperti ini," kata Hutomo.

Apalagi, sambung dia, pelaku yang diamankan bukanlah warga tempatan, melainkan berasal dari luar

Baca Juga: Rangkong Gading Berstatus Kritis, Ini Langkah Pemerintah Indonesia

Sumber: KOMPAS.com (Idon Tanjung)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com