Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

GOTRO, Aplikasi Posko Pengungsian Bencana Pertama di Indonesia

Kompas.com - 19/05/2018, 07:06 WIB
Wijaya Kusuma,
Icha Rastika

Tim Redaksi

Sementara itu, menu posko menampilkan lokasi setiap posko yang dapat dilihat langsung dalam Google Map.

Aplikasi ini juga memungkinkan adanya pilihan menambah titik posko sesuai kondisi di lapangan.

Baca juga: Mensos Idrus Marham Janji Cepat Tanggap Bencana Letusan Freatik Merapi

Keberadaan aplikasi ini diharapkan bisa membantu posko-posko pengungsian yang acap luput dari pemberitaan media massa. Dengan begitu, pendistribusian logistik bagi pengungsi dapat berjalan efektif dan efisien.

"Kita terus mengembangkan program, rencana akan menggandeng ekspedisi dan bank untuk pengiriman barang dan transfer dana," kata dia.

Aplikasi GOTRO ini gratis. Aplikasi yang diluncurkan oleh Pusat Studi Bencana Alam (PSBA) Universitas Gadjah Mada (UGM) ini dapat diunduh siapa saja melalui Google Play Store

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com