Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Evakuasi Awak Kapal Kargo Belum Selesai

Kompas.com - 01/06/2013, 20:22 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Evakuasi awak Kapal kontainer Lintas Bahari Utama yang terbalik di titik 1,7 mil dari pintu dam Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (31/5/2013) malam akibat berbenturan dengan Kapal Lintas Bengkulu belum selesai.

Sejumlah petugas dari Kesatuan Penjaga Laut dan Pantai (KPLP), Dirpol Air, dan TNI AL, dikerahkan untuk menangani masalah tersebut.

"Dua kapal KPLP bagi tugas, satu kapal mencari satu korban yang masih menghilang, satu kapal menjaga kapal dan kontainer yang tenggelam, sedangkan kapal-kapal lain juga membantu proses evakuasi, pengamanan, dan pencarian korban," kata Kepala Syahbandar Kelas Utama Tanjung Priok Kapten Arifin Soenardjo, Sabtu (1/5/2013).

Sementara itu, sebanyak 16 awak kapal Kapal Lintas Bahari Utama, berhasil diselamatkan.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com