Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tim Denjaka Selami Bangkai KM Bahuga Jaya

Kompas.com - 27/09/2012, 09:06 WIB

LAMPUNG, KOMPAS.com - Kamis (27/9/2012) pagi ini tim penyelam gabungan dari Denjaka Marinir dan Basarnas melakukan penyelaman di lokasi tenggelamnya KM Bahuga Jaya yang bertabrakan dengan kapal tanker Norgas Cathinka di perairan Selat Sunda sekitar 4 mil dari Pelabuhan Bakauheni, Rabu sekitar pukul 04.50 WIB.

Informasi yang diterima di lapangan menyebutkan, tim ini akan menyelami kapal yang diperkirakan tenggelam pada kedalaman 60 meter untuk mencari penumpang KMP Bahuga Jaya yang mungkin masih terjebak di dalam badan kapal.

Sampai dengan pagi ini, korban meninggal dalam kecelakan ini berjumlah tujuh orang. Sementara korban selamat yang berhasil dievakuasi di Pelabuhan Bakauheni berjumlah 128 orang dan di Pelabuhan Merak 82 orang.

Berita terkait dapat diikuti dalam topik: TANKER TABRAK FERI DI SELAT SUNDA

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com