Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pertamina: Tak Ada Masalah Pasokan BBM

Kompas.com - 02/04/2011, 10:04 WIB

CILACAP, KOMPAS.com — VP Corporate Communication Pertamina M Harun memastikan tidak ada masalah pasokan bahan bakar minyak (BBM) buntut kebakaran di salah satu tangki Pertamina Cilacap.

"Tidak ada masalah pasokan," tegasnya, saat dimintai konfirmasi Tribunnews.com, Jakarta, Sabtu (2/4/2011).

Hal itu disebabkan sistem yang terdapat di Pertamina Cilacap langsung dapat berperan melakukan blokade, lokalisir mencegah meluasnya api.

Karenanya, Harun menyatakan bahwa kilang saat ini beroperasi normal.

Harun juga mengatakan, "Tidak perlu khawatir mengenai kurang atau masalah pasokan BBM."

Hingga kini upaya pemadaman sumber api di salah satu tangki premium Pertamina Cilacap masih terus dilakukan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com