JOMBANG, SELASA - Sebanyak 465 personel polisi dari Polres Jombang disiapkan untuk pengamanan Natal 2008. Kabagops Polres Jombang, Kompol Bambang TW menyebutkan selain itu disiapkan pula anggota pengamanan tambahan dari TNI, Dinas Perhubungan, Satpol PP, An sor, Banser NU, Satgas PDIP, Angkatan Muda Partai Golkar, dan sejumlah ormas.
"Masing-masing membantu dua orang tenaga untuk disebar di 85 gereja yang ada di seluruh Jombang," kata Bambang usai apel kesiagaan di Alun-alun Kabupaten Jombang, Selasa (23/12).
Ia menyebutkan pada puncak perayaan Natal di tanggal 25 Desember, hingga saat ini dipastikan akan dilangsungkan di 31 gereja yang ada. Namun, imbuh Bambang, jumlah itu bisa bertambah tergantung perkembangan di lapangan.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanDapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.