Salin Artikel

Bus Peziarah Kecelakaan di Ciamis, Polda Banten: 1 Orang Tewas Warga Sukamulya Tangerang

Kecelakaan itu terjadi di Desa Payungsari, Kecamatan Panumbangan, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, sekitar pukul 18.00 WIB.

Setelah kecelakaan, Polda Banten telah memerintahkan Bhabinkamtibmas Desa Sukamulya Aipda Ikrar Dinata mengunjungi keluarga yang berduka.

"Rombongan yang berangkat ke Ciamis adalah rombongan ziarah dari Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang, tujuan ke Cirebon, Panjalu-Ciamis dan Pamijahan-Tasikmalaya dengan panitia atas nama Ibu Anjar dari Majelis Ta’lim Tarbiatul Muftabi’in," ujar Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Shinto Silitonga saat dikonfirmasi, Minggu (22/5/2022) pagi.

Shinto mengatakan, perangkat desa tak mengetahui keberangkatan para peziarah tersebut. Dalam rombongan itu, terdapat 118 peserta.

Mereka berangkat dari Pasar Caplak, Desa Kali Asih, Sabtu (21/5/2022) tengah malam. Rombongan itu menggunakan dua bus dari PO Komara dan PO Pandawa.

"Hingga dini hari ini, ada empat korban meninggal dunia yang saat ini ada di RSUD Ciamis yaitu Ibu Hj Sri Mulyani (45), warga Sukamulya, Tangerang, Dua korban dari Payungsari Bapak Feri, Ibu Enok dan Ibu Omah dari Pagerageng," terang Shinto.

Shinto menambahkan, personel Polresta Tangerang telah berada di rumah duka untuk membantu keluarga mengurus jenazah.

"Saat ini personel Polresta Tangerang sudah berada di rumah duka dan siap membantu keluarga dalam menerima jenazah hingga ke pemakaman," kata Shinto.

Selain empat korban tewas, terdapat sejumlah peziarah yang mengalami luka akibat kecelakaan tersebut.

Berikut data korban luka yang dirawat di Pusskesmas Payungsari, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat:

  1. Sadiah, asal Tangerang
  2. Tinah, Tangerang
  3. Aditi, Tangerang
  4. Darip, Tangerang
  5. Sutinah, Tangerang
  6. Solihin, Tangerang
  7. Agus Sukanto, Tangerang
  8. Sadad Nouval, Tangerang
  9. Ibu Siti Munawaroh, Tangerang
  10. Luqnah Izatinisa, Tangerang
  11. Rokah, Tangerang
  12. Andri Yadi, Tasikmalaya
  13. Hilman, Pagerageung
  14. Ibu Hayati, Tangerang
  15. Nanan, Tangerang
  16. Ibu Yeti, Paripurna

Sementara korban luka yang dirawat di Puskesmas Panjalu, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, yakni:

  1. Sumiati (43)
  2. Nanda Saputra (50)
  3. Suanah (50)
  4. Sadiah (52)
  5. Tuti Awaliyah (45)
  6. Kiran (8)
  7. Zihan (12)
  8. Ade Ridwan (24)
  9. Aulia (14)
  10. Azkiya Maulida (11)
  11. Nihayah (53)
  12. Sahrudin (31) kondektur bus, asal Tangerang
  13. Suhaedan (60)
  14. Suryanah (57)
  15. Uti (65)
  16. Nafsiah (45)
  17. Sarniti (47)
  18. Sukriyah (70)
  19. Tumah (75)
  20. Afian (65)
  21. Komariyah (49)
  22. Erah (58), asal Tangerang.

(SUHERDI)

https://regional.kompas.com/read/2022/05/22/102736578/bus-peziarah-kecelakaan-di-ciamis-polda-banten-1-orang-tewas-warga

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke