Salin Artikel

Percepat Vaksinasi, Pemkab Bantul Akan Terbitkan Perbup Wajib Vaksin

Dalam rencana aturan itu, masyarakat diwajibkan memperoleh minimal dosis pertama jika ingin mendapatkan pelayanan di instansi pemerintah mulai dari kelurahan hingga kabupaten.

Sekretaris Daerah Kabupaten Bantul, Hemi Jamharis mengatakan, dari hasil rapat koordinasi yang dilakukan Rabu ini (8/12/2021), diputuskan agar vaksinasi dipercepat.

Sebabnya berdasarkan data pemerintah daerah, masih ada lima sampai 15 persen warga Bantul yang belum mendapatkan vaksin.

Karena itu, dalam waktu dekat akan diterbitkan Peraturan Bupati bahwa syarat mendapat pelayanan di Kapanewon maupun Kalurahan harus sudah divaksin.

"Ya nanti minggu ini diselesaikan ya (peraturan bupati), kami tadi sudah meminta Asek I (Asisten sekda) untuk bisa mengoordinasikan penyusunan peraturan bupati ini," kata Helmi kepada wartawan.

Dijelaskannya untuk mendukung upaya percepatan itu pihaknya akan membuka poli khusus pelaksanaan vaksinasi di 27 puskesmas yang ada Bantul.

Helmi menerangkan pihaknya mempersiapkan diri menghadapi warga yang menolak divaksin dengan alasan mempunyai komorbid.

Dia menjelaskan bakal menyediakan dokter spesialis yang melakukan pemeriksaan. "Di isamping realisasi vaksin kita juga memfasilitasi pemeriksaan kepada masyarakat," ujar dia.

Helmi menyatakan upaya percepatan vaksinasi ini akan mereka selesaikan sepanjang Desember ini.

Juru bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Bantul, dr Sri Joko Santosa mengatakan, untuk capaian vaksinasi dosis pertama mencapai 84,85 persen, dan dosis kedua 76 persen.

Adapun ketersedian vaksin untuk mencapai target 100 persen masih aman dan cukup, dengan catatan masyarakat tidak memilih jenis vaksin yang akan disuntikkan.

"Untuk ketersediaan masih terpenuhi untuk yang 5 sampai 15 persen belum tervaksin asal masyarakat tidak memilih," kata Oki, panggilan akrab Sri Joko.

https://regional.kompas.com/read/2021/12/08/171322278/percepat-vaksinasi-pemkab-bantul-akan-terbitkan-perbup-wajib-vaksin

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke