Salin Artikel

Penduduk Papua Bertambah Jadi 4,3 Juta Jiwa, Ini yang Dilakukan BPS di Kawasan Rawan KKB

"Laju pertumbuhan penduduk Papua dalam kurun waktu sepuluh tahun terakhir sebesar 4,13 persen per tahun," ujar Deputi Bidang Statistik Sosial BPS Ateng Hartono, di Jayapura, Kamis (2/12/2021).

Survei di wilayah rawan KKB

Hartono mengungkapkan, petugas harus tetap datang ke lokasi untuk menyurvei penduduk meski wilayah tersebut rawan aksi Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB).

Namun BPS juga memiliki berbagai perencanaan dalam menyurvei penduduk yang disesuaikan dengan situasi.

"Kita siapkan beberapa perencanaan mulai rencana A, B dan C, kalau tidak bisa sama sekali maka yang digunakan rencana C, mungkin menggunakan data aparat," terangnya.

Ke depan, agar survei penduduk berjalan lancar, Hartono memastikan akan meningkatkan kerja sama antara BPS dengan pemerintah daerah.

Rekrut 10.000 orang

Kepala BPS Papua Adriana Helena Carolina menjelaskan, untuk melakukan survei penduduk 2020, BPS Papua merekrut sekitar 10.000 orang.

Dalam pelaksanaannya, BPS mengalami kendala dalam menjangkau daerah-daerah yang belum bisa diakses melalui moda transportasi darat.


Karenanya untuk melakukan survei penduduk di Papua diperlukan biaya yang besar.

"Sekali carter (sewa) pesawat biayanya 100-150 juta," kata Adriana tanpa menyebut berapa anggaran yang dipakai untuk Survei Penduduk 2020 di Papua.

Dari hasil survei penduduk 2020, jumlah penduduk dengan jenis kelamin laki-laki sebanyak 2.294.813 jiwa, sedangkan perempuan 2.008.894 jiwa.

Jumlah penduduk terbanyak di Papua berada di Kota Jayapura, yaitu sebanyak 398.478 jiwa, kemudian Yahukimo 350.880 jiwa, dan Mimika 311.968 jiwa.

https://regional.kompas.com/read/2021/12/02/164427178/penduduk-papua-bertambah-jadi-43-juta-jiwa-ini-yang-dilakukan-bps-di

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke