Salin Artikel

Kronologi Penangkapan Gadis 17 Tahun Diduga Jadi Muncikari Siswi SMP dan IRTdi Babel

KOMPAS.com - Polisi berhasil menangkap seorang remaja perempuan berusia 17 tahun yang diduga muncikari prostitusi online di Toboali, Bangka Selatan, Kepulauan Bangka Belitung.

EL ditangkap bersama dua perempuan, BN (16) dan AN (21). Keduanya diruga sebagai penjaja seks komersial (PSK) yang dipekerjakan EL.

Selain itu, menurut polisi, AN diketahui sebagai ibu rumah tangga dan BN adalah siswi sebuah SMP.

Terduga pelaku dan dua rekannya tersebut ditangkap di penginapan GZ di Toboali, Rabu (15/7/2020) lalu sekitar pukul 16.30 WIB.

"Dua PSK diantar ke kamar 207 dan 210 dan uang transaksi mereka terima," kata Kepala Bidang Humas Polda Kepulauan Bangka Belitung Kombes Maladi.

Kronologi

Penangkapan tersebut berawal saat polisi melacak informasi dugaan adanya transaksi prostitusi.

Menurut Maladi, informasi tersebut diperoleh dari salah satu informan polisi.

"Kejadian berawal dari transaksi yang dilakukan EL dengan pemakai jasa PSK (informan) yang disepakati biaya untuk 1 PSK Rp 1,5 juta dan jasa untuk pelaku Rp 600.000. Total uang yang harus diserahkan Rp 2,1 juta," kata Maladi dalam keterangan tertulis, Jumat (17/7/2020).

Selain EL, AN dan BS, polisi juga mengamankan sejumlah barang bukti berupa uang tunai Rp 1,5 juta, ponsel Vivo warna merah dan tas warna hitam merek Chibao.

Polisi masih mendalami kasus yang terduga pelaku masih berstatus di bawah umur.

(Penulis: Kontributor Pangkalpinang, Heru Dahnur | Editor: Farid Assifa)

https://regional.kompas.com/read/2020/07/17/13170081/kronologi-penangkapan-gadis-17-tahun-diduga-jadi-muncikari-siswi-smp-dan

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke