Salin Artikel

Petugas Pengantar Makanan Kaget Kamar Tahanan Positif Covid-19 Kosong, Rupanya Kabur dari RS

Kaburnya tahanan itu pertama kali diketahui oleh petugas medis yang mengantar makanan.

Namun mereka terkejut lantaran mendapati ruangan dalam keadaan kosong.

Selanjutnya kejadian itu dilaporkan pada pihak yang berwenang.

Setelah dilakukan penyelidikan, rupanya diketahui 4 tahanan yang terinfeksi Covid-19 kabur dengan menjebol teralis rumah sakit.

Mereka adalah HM, MW, IT dan M.

Kabid Humas Polda Papua Kombes AM Kamal menjelaskan, para tahanan memanfaatkan kondisi hujan deras untuk melarikan diri.

Peristiwa kaburnya 4 tahanan itu terjadi sekitar pukul 12.30 WIT di salah satu ruangan isolasi RS Bhayangkara.

Para tahanan memotong teralis besi, melompat dan kabur.

Kaburnya tahanan ini membahayakan orang lain.

Penyebabnya, empat orang itu telah dinyatakan positif Covid-19 dan berpotensi menularkan virus.

"Sangat disayangkan 4 tahanan positif corona ini melarikan diri, karena bisa menularkan virus pada orang lain," tutur dia.

Polisi hingga kini masih melakukan pencarian. Mereka juga meminta masyarakat, kerabat atau keluarga tahanan menginformasikan keberadaan para tahanan.

Sumber: Kompas.com (Penulis: Dhias Suwandi | Editor: Dheri Agriesta, Robertus Belarminus), Antara

https://regional.kompas.com/read/2020/06/11/07531591/petugas-pengantar-makanan-kaget-kamar-tahanan-positif-covid-19-kosong

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke