Salin Artikel

Hasanuddin: Generasi Milenal Jangan Mudah Termakan Hoaks

Sejumlah kawula muda yang tergabung dalam Komunitas Student Hits Paris Van Java (SHPVJ) menggelar bincang-bincang seputar Pancasila dengan mengundang beberapa pembicara dari berbagai kalangan, mulai dari enterpreuneur hingga politisi PDI-P Tubagus Hasanuddin atau akrab disapa Kang Hasan.

Dalam kegiatan tersebut, Hasanuddin yang saat ini mencalonkan diri sebagai gubernur Jawa Barat nomor urut 2 menyampaikan pentingnya pemahaman Pancasila sebagai dasar kehidupan berbangsa dan bernegara bagi generasi muda Indonesia sebagai penerus bangsa.

"Kelima sila tersebut tidak bisa dipisahkan satu sama lain karena punya keterkaitan dalam kehidupan, mulai dari ketuhanan, hubungan manusia, hingga berkeadilan," jelas Hasanuddin, Jumat (1/6/2018) malam.

Mantan Jeneral TNI bintang dua ini menegaskan, generasi milenial juga harus turut serta dalam menolak paham-paham radikal yang saat ini berkembang di masyarakat.

Perkembangan teknologi saat ini, lanjut Hasanuddin, harus digunakan secara bijak dengan memastikan kebenaran informasi yang beredar bisa dipertanggungjawabkan.

"Generasi milenal jangan mudah termakan hoaks, apalagi ikut share informasi yang tidak valid. Jangan mau diadu domba," ucapnya.

Sementara itu, anggota Komisi 9 DPR RI, Fraksi PDI Perjuangan Ketut Sustiawan yang juga menjadi salah satu pembicara mengatakan, generasi muda sebagai tonggak pembangunan bangsa perlu dirangkul untuk menyosialisasikan paham Pancasila agar tidak terjerumus kepada hal-hal yang akan merusak masa depan.

"Paham radikal juga mengincar anak-anak muda sebagai sasarannya, sehingga milenial ini perlu dirangkul dengan melakukan hal positif dan pancasilais," jelasnya.

https://regional.kompas.com/read/2018/06/02/07061641/hasanuddin-generasi-milenal-jangan-mudah-termakan-hoaks

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke