Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bandar Sabu 26 Kg di Lapas Idi Aceh Timur Kabur, Kemenkum HAM Turun Tangan

Kompas.com - 05/06/2023, 17:17 WIB
Masriadi ,
Michael Hangga Wismabrata

Tim Redaksi

LHOKSEUMAWE, KOMPAS.com – Kantor Kementerian Hukum dan HAM Provinsi Aceh turun tangan langsung untuk menyelidiki kasus kaburnya bandar sabu bernama Usman Abdullah dari Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Idi, Aceh Timur. 

Pelaksana tugas (Plt) Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Hukum dan HAM Aceh Rakhmad Renaldy menyebutkan, sejumlah sipir telah diperiksa.  

“Kita bentuk tim internal dari wilayah. Mereka sudah berada di Lapas Idi Aceh Timur sekarang, dipimpin oleh Kepala Bidang Keamanan Kanwil Aceh, Pak Jefri,” terang Renaldy.

Baca juga: Bandar Sabu yang Juga Eks Anggota DRPD Kabur dari Lapas di Aceh

selain itu, katanya, Tim dari Kemenkumham Jakarta juga akan dilibatkan. Pihaknya memastikan akan ada sanksi tegas jika ditemukan kesalahan petugas sipir terkait kaburnya Usman. 

Baca juga: Tepergok Temannya Panjat Pagar Berduri, Napi Rutan Sambas Gagal Kabur

“Terkait hasil dan rekomendasi dari tim tentunya akan menjadi bahan pengambilan keputusan lebih lanjut secara obyektif. Jika terbukti pelanggaran tugas, akan diambil tindakan tegas kepada petugas tersebut,” terangnya.

Sementara itu, dirinya meminta masyarakat bersabar atas pemeriksaan internal yang sedang dilakukan. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Regional
Cemburu Pacarnya 'Di-booking', Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Cemburu Pacarnya "Di-booking", Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Regional
Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Regional
Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Regional
Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Regional
Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Regional
Ditinggal 'Njagong', Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Ditinggal "Njagong", Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Regional
Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Regional
Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Regional
Mengaku Khilaf, Pria di Kubu Raya Cabuli Anak Kandung Saat Tidur

Mengaku Khilaf, Pria di Kubu Raya Cabuli Anak Kandung Saat Tidur

Regional
Masyarakat Diminta Waspada, 5 Orang Meninggal akibat DBD di Banyumas

Masyarakat Diminta Waspada, 5 Orang Meninggal akibat DBD di Banyumas

Regional
Tangerang-Yantai Sepakat Jadi Sister City, Pj Walkot Nurdin Teken LoI Persahabatan

Tangerang-Yantai Sepakat Jadi Sister City, Pj Walkot Nurdin Teken LoI Persahabatan

Regional
Lebih Parah dari Jakarta, Pantura Jateng Alami Penurunan Muka Tanah hingga 20 Cm per Tahun

Lebih Parah dari Jakarta, Pantura Jateng Alami Penurunan Muka Tanah hingga 20 Cm per Tahun

Regional
Kasus DBD di Demak Tinggi, Bupati Ingatkan Masyarakat Fogging Bukanlah Solusi Efektif

Kasus DBD di Demak Tinggi, Bupati Ingatkan Masyarakat Fogging Bukanlah Solusi Efektif

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com