Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kronologi Loyang Kue Tersangkut di Leher Anak di Sleman Yogyakarta, Damkar Berhasil Lepaskan

Kompas.com - 02/03/2023, 10:46 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

KOMPAS.com - Insiden langka leher seorang anak di Kapanewon Ngemplak, Sleman, DI Yogyakarta tersangkut loyang kue.

Petugas pemadam kebakaran Kabupaten Sleman pun turun langsung untuk menolong, dan peristiwa ini diunggah di media sosial Twitter.

Di unggahan tersebut, tampak petugas pemadam kebakaran sedang membantu melepaskan loyang kue dari leher anak tersebut.

Staf Operasional Damkar dan Penyelamatan Sleman, Triyono mengatakan, peristiwa itu terjadi pada 16 Februari 2023.

Baca juga: Damkar di Sleman Yogyakarta Bantu Lepaskan Loyang Roti yang Tersangkut di Leher Anak

"Iya kemaren sudah beberapa hari lalu," ujar Triyono dikutip dari Kompas.com, Rabu (1/3/2023).

Kronologi loyang kue tersangkut

Triyono menyampaikan, awalnya anak tersebut bermain loyang kue.

Kemudian, loyang tersebut dimasukkan ke kepala dan tersangkut di leher.

"Tiba-tiba saja loyang sudah masuk ke bagian leher anak," ungkapnya.

Orangtua yang mengetahui, lanjut Triyono, sudah berusaha untuk melepaskan loyang tersebut. Namun kesulitan untuk melepaskannya.

Baca juga: Detik-detik Personel Damkar Lepas Loyang Kue yang Tersangkut di Leher Balita, Dipotong Dengan Gerinda Selama 45 Menit

"Orangtuanya sudah berusaha melepaskan loyang namun kesulitan, kemudian menghubungi Damkar Sleman untuk evakuasinya," ucapnya.

Damkar kemudian datang untuk menolong melepaskan loyang roti yang tersangkut di leher. Petugas pun berhasil melepaskan loyang roti tersebut.

"Berhasil dievakuasi dengan menggunakan gerinda," pungkasnya.

Sumber: Kompas.com (Penulis Kontributor Yogyakarta, Wijaya Kusuma | Editor Ardi Priyatno Utomo)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Setelah Macet Tiga Hari Berturut-Turut, Simpang Ajibarang Banyumas Kembali Normal

Setelah Macet Tiga Hari Berturut-Turut, Simpang Ajibarang Banyumas Kembali Normal

Regional
FX Rudy Ungkap Pesan Khusus dari Megawati Soekarnoputri

FX Rudy Ungkap Pesan Khusus dari Megawati Soekarnoputri

Regional
Bus ALS Terbalik di Jalur Padang-Bukittinggi, Kernet Tidur dan Selamat

Bus ALS Terbalik di Jalur Padang-Bukittinggi, Kernet Tidur dan Selamat

Regional
Sebut Penjaringan Cawalkot PDI-P Solo Sudah Ramai, Gibran: Makin Banyak Pilihan, Makin Bagus

Sebut Penjaringan Cawalkot PDI-P Solo Sudah Ramai, Gibran: Makin Banyak Pilihan, Makin Bagus

Regional
Dorong Kelancaran Arus Mudik dan Balik Lebaran, Pemkab Wonogiri Lakukan Rekayasa Lalu Lintas di 8 Titik

Dorong Kelancaran Arus Mudik dan Balik Lebaran, Pemkab Wonogiri Lakukan Rekayasa Lalu Lintas di 8 Titik

Regional
Wakil Ketua DPRD Jateng Quatly Alkatiri Meninggal Dunia, Dimakamkan Hari Ini di Sukoharjo

Wakil Ketua DPRD Jateng Quatly Alkatiri Meninggal Dunia, Dimakamkan Hari Ini di Sukoharjo

Regional
'Ngaku' untuk Beli Susu Anak, Pria yang Mencuri hingga Seret Karyawan Alfamart Semarang Ditangkap Polisi

"Ngaku" untuk Beli Susu Anak, Pria yang Mencuri hingga Seret Karyawan Alfamart Semarang Ditangkap Polisi

Regional
35 Persen Pemudik Belum Kembali dari Sumatera, Gelombang Arus Balik Diprediksi Masih Terjadi

35 Persen Pemudik Belum Kembali dari Sumatera, Gelombang Arus Balik Diprediksi Masih Terjadi

Regional
PDI-P Tutup Pintu Bobby di Pilkada Sumut 2024, Gibran: Tenang Aja

PDI-P Tutup Pintu Bobby di Pilkada Sumut 2024, Gibran: Tenang Aja

Regional
Banjir Rendam Ribuan Rumah Warga di Lebong Bengkulu

Banjir Rendam Ribuan Rumah Warga di Lebong Bengkulu

Regional
Gibran Mengaku Bahas Kemungkinan Ajak PDI-P Koalisi untuk Kuasai Parlemen di Rumah Prabowo

Gibran Mengaku Bahas Kemungkinan Ajak PDI-P Koalisi untuk Kuasai Parlemen di Rumah Prabowo

Regional
Gempa Magnitudo 5 Guncang Alor NTT, Tak Berisiko Tsunami

Gempa Magnitudo 5 Guncang Alor NTT, Tak Berisiko Tsunami

Regional
Sekeluarga Tewas di Mobil Terjebak Lumpur di Jambi, Saudara Tolak Otopsi

Sekeluarga Tewas di Mobil Terjebak Lumpur di Jambi, Saudara Tolak Otopsi

Regional
Digigit Anjing, Warga di Sikka Terluka Parah

Digigit Anjing, Warga di Sikka Terluka Parah

Regional
Erni Ditemukan Tewas Terkapar di Jalan, Diduga Terkena Peluru Nyasar

Erni Ditemukan Tewas Terkapar di Jalan, Diduga Terkena Peluru Nyasar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com