Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dapat Dukungan Maju Pilgub 2024, Gibran: Terima Kasih Doanya Tuan Guru

Kompas.com - 22/02/2023, 17:11 WIB
Labib Zamani,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengaku menerima banyak masukan dari Ketua Harian Perindo Muhammad Zainul Majdi atau dikenal Tuan Guru Bajang (TGB).

Gibran menjamu makan siang TGB di rumah dinas Loji Gandrung Jalan Slamet Riyadi Kelurahan Sriwedari, Kecamatan Laweyan, Solo, Jawa Tengah, Rabu (22/2/2023).

"Banyak masukan-masukan bagus tadi dari beliau (TGB). Matur nuwun," kata Gibran.

Suami Selvi Ananda ini mengatakan, masukan TGB kepada dirinya tidak hanya terkait kepemimpinannya di Solo. Tetapi juga ada masukan untuk karir politiknya ke depan.

Baca juga: Bertemu Gibran, Bupati Kendal Bicarakan Survei Cagub dan Cawagub Jateng 2024

Hanya saja, putra sulung Presiden Jokowi enggan menyampaikan secara langsung.

"Banyak masukan. (Berkaitan politik) banyak juga," terang Gibran.

Disinggung terkait pemberian dukungan mantan Gubernur Nusa Tanggara Barat (NTB) maju di Pilgub 2024, Gibran pun mengucapkan terima kasih.

"Matur nuwun, terima kasih untuk doanya Tuan Guru," ucap Gibran.

Sebelumnya, Ketua Harian Perindo Muhammad Zainul Majdi atau dikenal Tuan Guru Bajang (TGB) siap mendukung Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka maju di Pilgub 2024, baik Jawa Tengah maupun DKI Jakarta.

"Iya dong. Iya dong. Pemimpin yang baik harus didukung. Pemimpin yang baik harus didukung," kata TGB, setelah makan siang bersama Gibran di Loji Gandrung Solo, Jawa Tengah, Rabu (22/2/2023).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Soal Program Ferienjob di Jerman, Kampus Udinus Sebut Sudah Minta Rekomendasi ke LLDIKTI VI

Soal Program Ferienjob di Jerman, Kampus Udinus Sebut Sudah Minta Rekomendasi ke LLDIKTI VI

Regional
Lokasi dan Jadwal Penukaran Uang Baru di Tegal untuk Lebaran 2024

Lokasi dan Jadwal Penukaran Uang Baru di Tegal untuk Lebaran 2024

Regional
Jelang Perayaan Paskah, Sejumlah Gereja di Tegal Disterilisasi

Jelang Perayaan Paskah, Sejumlah Gereja di Tegal Disterilisasi

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Aceh, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Aceh, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Kepulauan Riau, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Kepulauan Riau, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Riau, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Riau, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Sumatera Barat, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Sumatera Barat, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Pekanbaru Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Pekanbaru Hari Ini, 29 Maret 2024

Regional
Saat Aktivis Lingkungan Karimunjawa Daniel Frits 'Dikriminalisasi' dengan UU ITE

Saat Aktivis Lingkungan Karimunjawa Daniel Frits "Dikriminalisasi" dengan UU ITE

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Banda Aceh Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Banda Aceh Hari Ini, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Tanjung Pinang Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Tanjung Pinang Hari Ini, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Batam Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Batam Hari Ini, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Padang Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Padang Hari Ini, 29 Maret 2024

Regional
Rute dan Tarif Bus Gunung Harta Solutions Executive Jakarta-Blitar

Rute dan Tarif Bus Gunung Harta Solutions Executive Jakarta-Blitar

Regional
Indeks SPM Bidang Pendidikan HST Tertinggi Se- Kalsel, Bupati Aulia: Gambaran Pendidikan

Indeks SPM Bidang Pendidikan HST Tertinggi Se- Kalsel, Bupati Aulia: Gambaran Pendidikan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com