Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sandiaga Uno: Destinasi Super Prioritas Likupang Target Rampung Sebelum 2024

Kompas.com - 29/07/2022, 23:07 WIB
Chermanto Tjaombah,
Khairina

Tim Redaksi

MINAHASA UTARA, KOMPAS.com- Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menghadiri pembukaan Likupang Tourism Festival 2022, di Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi Utara, Jumat (29/7/2022).

Dalam sambutannya, Sandi mengajak pemerintah Minahasa Utara dan Sulawesi Utara untuk saling berinovasi dan beradaptasi untuk mengembangkan Likupang dengan bergerak cepat, bergerak bersama dan garap semua potensi.

Sandi menilai, dengan saling kolaborasi, maka agenda Likupang sebagai destinasi super prioritas dengan target 1,1 juta lapangan kerja di tahun ini dan 4,4 juta lapangan kerja di tahun 2024 dapat terwujud.

Baca juga: Menteri Sandiaga Sebut Festival Nasional Reog Bukti Konkret Reog Milik Ponorogo

Perampungan Likupang sebagai destinasi super prioritas sebelum masa jabatan Jokowi berakhir di tahun 2024 terus dilakukan.

Di antaranya dengan membangun sarana dan infrastruktur dan kesiapan event berkualitas internasional sebagaimana arahan Presiden Jokowi.

"Hari ini kita memulai lembaran baru, di mana turisme berkualitas, pariwisata yang berkelanjutan akan kita hadirkan di Likupang. Sebagaimana arahan dari presiden,Harus dirampungkan sebelum tahun 2024 sebelum akhir pemerintahan," katanya.

Baca juga: Soal Madiun Fashion Week, Menteri Sandiaga: Kita Tidak Boleh Melarang, tetapi Diarahkan...

Sandi menambahkan, dalam waktu dekat, dia akan melaksanakan rapat koordinasi bersama Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan terkait rencana kelanjutan pembangunan Likupang.

"Saya akan sampaikan bahwa kita semua kompak di sini, saya akan nanti menggelar Rakor dengan Pak Menko, Luhut Binsar Panjaitan, kita akan laporkan, kita lanjutkan pembangunan ini, tapi pastikan jangan sampai ada yang mark-up," kata Sandi.

Dijadwalkan, Sandi bersama rombongan akan berada di Sulawesi Utara hingga hari Minggu (31/7/2022) mendatang dengan berbagai agenda pariwisata yang digelar dalam konsep perlombaan seni, budaya dan kreativitas di Kawasan Ekonomi Khusus Likupang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Regional
Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Regional
Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Regional
Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Regional
Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Regional
39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

Regional
Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Regional
Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Regional
Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Regional
Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Regional
Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Regional
Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Regional
Cemburu, Pria di Cilacap Siram Istri Siri dengan Air Keras hingga Luka Bakar Serius

Cemburu, Pria di Cilacap Siram Istri Siri dengan Air Keras hingga Luka Bakar Serius

Regional
Buntut Kasus Korupsi Retribusi Tambang Pasir, Kades di Magelang Diberhentikan Sementara

Buntut Kasus Korupsi Retribusi Tambang Pasir, Kades di Magelang Diberhentikan Sementara

Regional
Nasib Pilu Nakes Diperkosa 3 Pria di Simalungun, 5 Bulan Pelaku Baru Berhasil Ditangkap

Nasib Pilu Nakes Diperkosa 3 Pria di Simalungun, 5 Bulan Pelaku Baru Berhasil Ditangkap

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com