Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pilot dan Semua Penumpang Selamat, Mayoritas Korban Kecelakaan Pesawat Susi Air Alami Luka Ringan hingga Patah Tulang

Kompas.com - 23/06/2022, 13:59 WIB
Dhias Suwandi,
Priska Sari Pratiwi

Tim Redaksi

JAYAPURA, KOMPAS.com - Pilot dan enam penumpang pesawat Pilatus Porter PC-6 milik Susi Air berhasil selamat usai mengalami kecelakaan saat terbang dari Bandara Mozes Kilangin, Kabupaten Mimika, menuju Dumai, Distrik Dumadama, Kabupaten Paniai, Papua, Kamis (23/6/2022) pagi.

Kapolda Papua Irjen Mathius D Fakiri mengatakan, tim SAR gabungan yang turun melakukan pencarian menggunakan helikopter TNI AU berhasil menemukan lokasi pesawat dan mengevakuasi semua korban.

Baca juga: Kecelakaan Pesawat Susi Air, Pilot dan Penumpang Selamat Dievakuasi ke Timika

"Pukul 12.06 WIT, Helly TNI AU EC-725/HT-7202, yang dipiloti Mayor Pnb Adam Hardiman A landing di Heliped Airfast PT Freeport Indonesia dengan membawa tujuh korban Accident Crash Landing (Total Lost) pesawat Susi Air," ujar Fakiri melalui pesan singkat, Kamis.

Fakiri menuturkan, para korban umumnya mengalami luka ringan hingga patah tulang. 

"Semua korban saat ini sudah dirawat di RSUD Mimika," katanya. 

Mengenai penyebab kecelakaan, Fakiri belum dapat memastikan. Namun, ia menduga telah terjadi kerusakan mesin sehingga pilot harus melakukan pendaratan darurat.

Baca juga: Pesawat Susi Air Rute Timika-Duma Alami Kecelakaan di Papua

Diberitakan sebelumnya, pesawat Susi Air PK BVM dari Timika tujuan Kampung Duma, Papua, dilaporkan mengalami kecelakaan, Kamis.

Pesawat tersebut mengangkut tujuh orang termasuk pilot, Capt Doyle Peter, dan diperkirakan hilang kontak sekitar pukul 06.00 WIT.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dibutakan Dendam, Suami Siri di Semarang Tusuk Istri di Rumah Majikan

Dibutakan Dendam, Suami Siri di Semarang Tusuk Istri di Rumah Majikan

Regional
Airin dan Mantan Bupati Pandeglang Daftar Jadi Bacagub Banten lewat PDI-P

Airin dan Mantan Bupati Pandeglang Daftar Jadi Bacagub Banten lewat PDI-P

Regional
Polres Siak Pasang Stiker 'Cahaya' pada Truk di Jalan Tol Permai

Polres Siak Pasang Stiker "Cahaya" pada Truk di Jalan Tol Permai

Regional
2 Residivis Jambret di 7 TKP Diringkus di Pekanbaru

2 Residivis Jambret di 7 TKP Diringkus di Pekanbaru

Regional
10.700 Vaksin Hewan Penular Rabies Diperkirakan Tiba di Sikka Awal Mei

10.700 Vaksin Hewan Penular Rabies Diperkirakan Tiba di Sikka Awal Mei

Regional
Bermesraan, 4 Pelanggar Syariat Islam di Banda Aceh Dicambuk 17 Kali

Bermesraan, 4 Pelanggar Syariat Islam di Banda Aceh Dicambuk 17 Kali

Regional
Bupati HST Minta Kader PKK Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat dan Stakeholder

Bupati HST Minta Kader PKK Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat dan Stakeholder

Regional
Bupati Ipuk Raih Satyalancana, Pemkab Banyuwangi Jadi Kabupaten Berkinerja Terbaik se-Indonesia 

Bupati Ipuk Raih Satyalancana, Pemkab Banyuwangi Jadi Kabupaten Berkinerja Terbaik se-Indonesia 

Regional
RSUD dr R Soetijono Blora Luncurkan “Si Sedap”, Bupati Arief: Lakukan Terus Inovasi dan Terobosan Layanan kesehatan

RSUD dr R Soetijono Blora Luncurkan “Si Sedap”, Bupati Arief: Lakukan Terus Inovasi dan Terobosan Layanan kesehatan

Regional
Skenario Golkar, Siap Jadi Wakil jika Bambang Pacul Maju di Pilkada Jateng 2024

Skenario Golkar, Siap Jadi Wakil jika Bambang Pacul Maju di Pilkada Jateng 2024

Regional
Kisah Adi Latif Mashudi, Tinggalkan Korea Selatan Saat Bergaji Puluhan Juta Rupiah demi Jadi Petani di Blora (Bagian 1)

Kisah Adi Latif Mashudi, Tinggalkan Korea Selatan Saat Bergaji Puluhan Juta Rupiah demi Jadi Petani di Blora (Bagian 1)

Regional
Bawaslu Bangka Belitung Rekrut 141 Panwascam, Digaji Rp 2,2 Juta

Bawaslu Bangka Belitung Rekrut 141 Panwascam, Digaji Rp 2,2 Juta

Regional
Polemik Bantuan Bencana di Pesisir Selatan, Warga Demo Minta Camat Dicopot

Polemik Bantuan Bencana di Pesisir Selatan, Warga Demo Minta Camat Dicopot

Regional
Pengakuan Pelaku Pemerkosa Siswi SMP di Demak, Ikut Nafsu Lihat Korban Bersetubuh

Pengakuan Pelaku Pemerkosa Siswi SMP di Demak, Ikut Nafsu Lihat Korban Bersetubuh

Regional
Raih Peringkat 2 dalam Penghargaan EPPD 2023, Pemkab Wonogiri Diberi Gelar Kinerja Tinggi

Raih Peringkat 2 dalam Penghargaan EPPD 2023, Pemkab Wonogiri Diberi Gelar Kinerja Tinggi

Kilas Daerah
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com