Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pulau Bair, Obyek Wisata di Maluku Tenggara, Daya Tarik, Penginapan, dan Rute

Kompas.com - 28/05/2022, 21:27 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pulau Bair atau disebut juga Pulau Baer terletak di Kota Tual, Kabupaten Maluku Tenggara, Provinsi Maluku.

Bair adalah pulau yang merupakan salah satu destinasi wisata unggulan di Maluku Tenggara.

Pulau yang tidak berpenghuni ini memiliki pemandangan yang menakjubkan.

Daya Tarik Pulau Bair

Makna kata Bair berarti tidak terlihat. Pulau Bair dikelilingi bukit karang.

Salah satu daya tarik utama Pulau Bair adalah air laut yang berwarna hijau kebiruan yang sangat menawan.

Berikut ini sejumlah aktivitas yang dapat dilakukan di Pulau Bair.

Aktivitas di Pulau Bair

1. Berenang dan menyelam

Pulau bair memiliki air laut yang jernih, sehingga dengan mudah wisatawan dapat melihat kehidupan bawah air.

Tak dipungkiri, air laut menggoda untuk berenang, snorkeling, atau diving.

Sejumlah terumbu karang tampak menghiasi spot menyelam. Untuk menjaga keindahan terumbu karang, sebaiknya kayuhan fin tidak terlalu kencang supaya tidak merusak terumbu karang.

Bagi wisatawan yang ingin menguji adrenalin, di pulau ini ada tebing setinggi 20 meter yang dapat digunakan untuk meloncat ke dalam air.

Baca juga: Pulau Bair di Maluku Tenggara, Pulau Kosong dengan Alam yang Menakjubkan

Waktu terbaik mengunjungi Pula Bair adalah Maret-Agustus. Pada bulan itu, gelombang ombaknya cukup kecil dan riak air lebih tenang dari biasanya.

2. Jelajah menggunakan perahu

Destinasi ini memiliki banyak spot menarik yang bisa dilihat, wisatawan dapat mengelilinya menggunakan perahu.

Salah satu spot yang dapat dikunjungi adalah lorong mati. Spot ini terdiri dari dua tebing tinggi yang cukup dekat. Bagian tengahnya seperti lorong sempit yang bisa disambangi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tersangka Kasus Investasi Bodong Berkedok Jual Beli BBM di Kalsel Akhirnya Ditahan

Tersangka Kasus Investasi Bodong Berkedok Jual Beli BBM di Kalsel Akhirnya Ditahan

Regional
Setelah dari KPU, Gibran Rencanakan Pertemuan dengan Sejumlah Tokoh di Jakarta

Setelah dari KPU, Gibran Rencanakan Pertemuan dengan Sejumlah Tokoh di Jakarta

Regional
Lecehkan Istri Tetangganya, Pria di Kalsel Ditangkap

Lecehkan Istri Tetangganya, Pria di Kalsel Ditangkap

Regional
Empat Nama Ini Diminta Golkar Persiapkan Pilgub Jateng 2024

Empat Nama Ini Diminta Golkar Persiapkan Pilgub Jateng 2024

Regional
Pilkada Manggarai Timur, Petahana Siprianus Habur Daftar ke Demokrat

Pilkada Manggarai Timur, Petahana Siprianus Habur Daftar ke Demokrat

Regional
Seekor Buaya yang Kerap Teror Warga di Maluku Tengah Ditangkap

Seekor Buaya yang Kerap Teror Warga di Maluku Tengah Ditangkap

Regional
Kasus Dugaan Pemalsuan Nilai di Fisip Untan Berlanjut, Kinerja Tim Investigasi Diperpanjang

Kasus Dugaan Pemalsuan Nilai di Fisip Untan Berlanjut, Kinerja Tim Investigasi Diperpanjang

Regional
Dapat Ucapan Selamat dari Kubu Ganjar dan Anies, Gibran: Terima Kasih Pak Ganjar, Pak Anies

Dapat Ucapan Selamat dari Kubu Ganjar dan Anies, Gibran: Terima Kasih Pak Ganjar, Pak Anies

Regional
Cerita Penumpang KMP Wira Kencana 'Terjebak' 5 Jam di Dermaga Pelabuhan Merak

Cerita Penumpang KMP Wira Kencana 'Terjebak' 5 Jam di Dermaga Pelabuhan Merak

Regional
Bazar Pariwisata dan Ekonomi Kreatif 2024 Diharapkan Bantu Tingkatkan Perekonomian HST

Bazar Pariwisata dan Ekonomi Kreatif 2024 Diharapkan Bantu Tingkatkan Perekonomian HST

Regional
Kota Tangerang Luncurkan Calendar of Events 2024, Tunjukkan Potensi Daerah dan Investasi

Kota Tangerang Luncurkan Calendar of Events 2024, Tunjukkan Potensi Daerah dan Investasi

Regional
Duel dengan Korban Saat Tepergok, Pencuri Motor di Brebes Akhirnya Babak Belur Dihakimi Massa

Duel dengan Korban Saat Tepergok, Pencuri Motor di Brebes Akhirnya Babak Belur Dihakimi Massa

Regional
Kabur ke Sukabumi, Pelaku Utama Pembunuh Karyawan Toko Pakaian Asal Karanganyar Akhirnya Tertangkap

Kabur ke Sukabumi, Pelaku Utama Pembunuh Karyawan Toko Pakaian Asal Karanganyar Akhirnya Tertangkap

Regional
Kala Dua Siswa di Mamuju Sulbar Hafal Pancasila lalu Dapat Sepeda dari Jokowi...

Kala Dua Siswa di Mamuju Sulbar Hafal Pancasila lalu Dapat Sepeda dari Jokowi...

Regional
Pria Pembunuh Mantan Istri di Mataram Terancam 15 Tahun Penjara

Pria Pembunuh Mantan Istri di Mataram Terancam 15 Tahun Penjara

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com