Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tarif Tol Cipali Terbaru 2022

Kompas.com - 09/04/2022, 14:29 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Para pengendara yang akan menggunakan jalur Trans-Jawa dengan rute Cikampek-Palimanan bisa mencatat tarif Tol Cipali terbaru 2022.

Sebagai jalur utama yang kerap dilewati pengendara, ruas Tol Cipali bisa menghemat rute perjalanan di Pantura hingga 40 kilometer.

Baca juga: Tarif Tol Surabaya-Malang Terbaru 2022

Tol cipali membentang dengan panjang 116,75 kilometer, dimulai dari ruas Cikopo KM 72 sampai dengan Palimanan KM 188.

Jalan Tol Cipali juga melewati lima Kabupaten yaitu Kabupaten Purwakarta, Kabupaten Subang, Kabupaten Indramayu, Kabupaten Majalengka dan Kabupaten Cirebon.

Baca juga: Tarif Tol Trans-Jawa Terbaru 2022

Rincian Tarif Tol Cipali

Seperti diketahui bahwa terdapat kenaikan tarif pada rute Tol Cikampek-Palimanan ruas yang telah berlaku sejak Rabu, 30 Maret 2022.

Berikut rincian tarif tarif Tol Cipali sesuai dengan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 263/KPTS/M/2022 tanggal 16 Maret 2022.

Baca juga: Tarif Tol Semarang-Solo Terbaru 2022

1. Gerbang Tol Cikopo

  • Cikopo - Cikedung: Golongan I Rp 68.000, Golongan II Rp 112.500, Golongan III Rp 112.500, Golongan IV Rp 141.000, Golongan V Rp 141.000
  • Cikopo - Kalijati: Golongan I Rp 27.500, Golongan II Rp 45.500, Golongan III Rp 45.500, Golongan IV Rp 57.000, Golongan V Rp 57.000
  • Cikopo - Kertajati: Golongan I Rp 87.000, Golongan II Rp 144.500, Golongan III Rp 144.500, Golongan IV Rp 181.500, Golongan V Rp 181.500
  • Cikopo - Palimanan: Golongan I Rp 119.000, Golongan II Rp 196.000, Golongan III Rp 196.000, Golongan IV Rp 246.000, Golongan V Rp 246.000
  • Cikopo - Subang : Golongan I Rp 39.000, Golongan II Rp 64.500, Golongan III Rp 64.500, Golongan IV Rp 80.500, Golongan V Rp 80.500
  • Cikopo - Sumberjaya: Golongan I Rp 104.000, Golongan II Rp 171.500, Golongan III Rp 171.500, Golongan IV Rp 215.000, Golongan V Rp 215.000

2. Gerbang Tol Cikedung

  • Cikedung - Cikopo: Golongan I Rp 68.000, Golongan II Rp 112.500, Golongan III Rp 112.500, Golongan IV Rp 141.000, Golongan V Rp 141.000
  • Cikedung - Kalijati: Golongan I Rp 40.500, Golongan II Rp 67.000, Golongan III Rp 67.000, Golongan IV Rp 84.000, Golongan V Rp 84.000
  • Cikedung - Kertajati: Golongan I Rp 19.500, Golongan II Rp 32.000, Golongan III Rp 32.000, Golongan IV Rp 40.000, Golongan V Rp 40.000
  • Cikedung - Palimanan: Golongan I Rp 50.500, Golongan II Rp 83.500, Golongan III Rp 83.500, Golongan IV Rp 105.000, Golongan V Rp 105.000
  • Cikedung - Subang: Golongan I Rp 29.000, Golongan II Rp 48.000, Golongan III Rp 48.000, Golongan IV Rp 60.500, Golongan V Rp 60.500
  • Cikedung - Sumberjaya: Golongan I Rp 35.500, Golongan II Rp 59.000, Golongan III Rp 59.000, Golongan IV Rp 74.000, Golongan V Rp 74.000

3. Gerbang Tol Kalijati

  • Kalijati - Cikedung: Golongan I Rp 40.500, Golongan II Rp 67.000, Golongan III Rp 67.000, Golongan IV Rp 84.000, Golongan V Rp 84.000
  • Kalijati - Kertajati: Golongan I Rp 60.000, Golongan II Rp 99.000, Golongan III Rp 99.000, Golongan IV Rp 124.000, Golongan V Rp 124.000
  • Kalijati - Palimanan: Golongan I Rp 91.500, Golongan II Rp 151.000, Golongan III Rp 151.000, Golongan IV Rp 189.000, Golongan V Rp 189.000
  • Kalijati - Subang: Golongan I Rp 11.500, Golongan II Rp 19.000, Golongan III Rp 19.000, Golongan IV Rp 23.500, Golongan V Rp 23.500
  • Kalijati - Sumberjaya: Golongan I Rp 76.500, Golongan II Rp 126.000, Golongan III Rp 126.000, Golongan IV Rp 158.000, Golongan V Rp 158.000

4. Gerbang Tol Kertajati

  • Kertajati - Cikopo: Golongan I Rp 87.000, Golongan II Rp 144.500, Golongan III Rp 144.500, Golongan IV Rp 181.500, Golongan V Rp 181.500
  • Kertajati - Cikedung: Golongan I Rp 19.500, Golongan II Rp 32.000, Golongan III Rp 32.000, Golongan IV Rp 40.000, Golongan V Rp 40.000
  • Kertajati - Kalijati: Golongan I Rp 60.000, Golongan II Rp 99.000, Golongan III Rp 99.000, Golongan IV Rp 124.000, Golongan V Rp 124.000
  • Kertajati - Palimanan: Golongan I Rp 31.500, Golongan II Rp 52.000, Golongan III Rp 52.000, Golongan IV Rp 65.000, Golongan V Rp 65.000
  • Kertajati - Subang: Golongan I Rp 48.500, Golongan II Rp 80.000, Golongan III Rp 80.000, Golongan IV Rp 100.500, Golongan V Rp 100.500
  • Kertajati - Sumberjaya: Golongan I Rp 16.500, Golongan II Rp 27.000, Golongan III Rp 27.000, Golongan IV Rp 33.500, Golongan V Rp 33.500

5. Gerbang Tol Palimanan

  • Palimanan - Cikopo: Golongan I Rp 119.000, Golongan II Rp 196.000, Golongan III Rp 196.000, Golongan IV Rp 246.000, Golongan V Rp 246.000
  • Palimanan - Cikedung: Golongan I Rp 50.500, Golongan II Rp 83.500, Golongan III Rp 83.500, Golongan IV Rp 105.000, Golongan V Rp 105.000
  • Palimanan - Kalijati: Golongan I Rp 91.500, Golongan II Rp 151.000, Golongan III Rp 151.000, Golongan IV Rp 189.000, Golongan V Rp 189.000
  • Palimanan - Kertajati: Golongan I Rp 31.500, Golongan II Rp 52.000, Golongan III Rp 52.000, Golongan IV Rp 65.000, Golongan V Rp 65.000
  • Palimanan - Subang: Golongan I Rp 80.800, Golongan II Rp 132,000, Golongan III Rp 83.500, Golongan IV Rp 165.500, Golongan V Rp 165.500
  • Palimanan - Sumberjaya: Golongan I Rp 15.000, Golongan II Rp 25.000, Golongan III Rp 25.000, Golongan IV Rp 31.000, Golongan V Rp 31.000

6. Gerbang Tol Subang

  • Subang - Cikopo: Golongan I Rp 39.000, Golongan II Rp 64.500, Golongan III Rp 64.500, Golongan IV Rp 80.500, Golongan V Rp 80.500
  • Subang - Cikedung: Golongan I Rp 29.000, Golongan II Rp 48.000, Golongan III Rp 48.000, Golongan IV Rp 60.500, Golongan V Rp 60.500
  • Subang - Kalijati: Golongan I Rp 11.500, Golongan II Rp 19.000, Golongan III Rp 19.000, Golongan IV Rp 23.500, Golongan V Rp 23.500
  • Subang - Kertajati: Golongan I Rp 48.500, Golongan II Rp 80.000, Golongan III Rp 80.000, Golongan IV Rp 100.500, Golongan V Rp 100.500
  • Subang - Palimanan: Golongan I Rp 80.800, Golongan II Rp 132,000, Golongan III Rp 83.500, Golongan IV Rp 165.500, Golongan V Rp 165.500
  • Subang - Sumberjaya: Golongan I Rp 65.000, Golongan II Rp 107.000, Golongan III Rp 107.000, Golongan IV Rp 134.500, Golongan V Rp 134.500

7. Gerbang Tol Sumber Jaya

  • Sumber Jaya - Cikopo: Golongan I Rp 104.000, Golongan II Rp 171.500, Golongan III Rp 171.500, Golongan IV Rp 215.000, Golongan V Rp 215.000
  • Sumber Jaya - Cikedung: Golongan I Rp 35.500, Golongan II Rp 59.000, Golongan III Rp 59.000, Golongan IV Rp 74.000, Golongan V Rp 74.000
  • Sumber Jaya - Kalijati: Golongan I Rp 76.500, Golongan II Rp 126.000, Golongan III Rp 126.000, Golongan IV Rp 158.000, Golongan V Rp 158.000
  • Sumber Jaya - Kertajati: Golongan I Rp 16.500, Golongan II Rp 27.000, Golongan III Rp 27.000, Golongan IV Rp 33.500, Golongan V Rp 33.500
  • Sumber Jaya - Palimanan: Golongan I Rp 15.000, Golongan II Rp 25.000, Golongan III Rp 25.000, Golongan IV Rp 31.000, Golongan V Rp 31.000
  • Sumber Jaya - Subang: Golongan I Rp 65.000, Golongan II Rp 107.000, Golongan III Rp 107.000, Golongan IV Rp 134.500, Golongan V Rp 134.500

Rincian tarif baru Tol Cikampek-Palimanan ini bisa diperhatikan supaya pengemudi bisa menyiapkan saldo e-Toll yang cukup supaya pembayaran di gerbang tol lebih lancar.

Tarif Tol Cipali tersebut juga berlaku di musim mudik Lebaran 2022 dan dapat dicek melalui laman resmi https://bpjt.pu.go.id/cek-tarif-tol.

Sumber:
bpjt.pu.go.id
lintasmarga.com

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jalan Rusak Pasca Banjir di Demak Ditargetkan Rampung Sebelum Lebaran

Jalan Rusak Pasca Banjir di Demak Ditargetkan Rampung Sebelum Lebaran

Regional
Sebelum Bunuh Mantan Anak Buah, Bos Madu di Banten Konsumsi 10 Pil Koplo

Sebelum Bunuh Mantan Anak Buah, Bos Madu di Banten Konsumsi 10 Pil Koplo

Regional
Depresi Hamil di Luar Nikah, Remaja Putri di Jepara Bekap dan Buang Bayinya ke Sungai

Depresi Hamil di Luar Nikah, Remaja Putri di Jepara Bekap dan Buang Bayinya ke Sungai

Regional
Harvey Moeis Jadi Tersangka, Kasus Bermula dari Anjloknya Ekspor PT Timah Tbk

Harvey Moeis Jadi Tersangka, Kasus Bermula dari Anjloknya Ekspor PT Timah Tbk

Regional
Jalan Salib di Pulau Sumba, Angkat Isu Kerusakan Alam yang Jadi Masalah Zaman Modern

Jalan Salib di Pulau Sumba, Angkat Isu Kerusakan Alam yang Jadi Masalah Zaman Modern

Regional
150 Kios di Pasar Cipungara Subang Hangus Terbakar, Damkar Kesulitan Padamkan Api

150 Kios di Pasar Cipungara Subang Hangus Terbakar, Damkar Kesulitan Padamkan Api

Regional
Sebanyak 78.572 Keluarga Berisiko Stunting di Bengkulu

Sebanyak 78.572 Keluarga Berisiko Stunting di Bengkulu

Regional
Nyamar Jadi Sopir Ojek Online, Pria di Malang Curi Tas Pemilik Warung Nasi

Nyamar Jadi Sopir Ojek Online, Pria di Malang Curi Tas Pemilik Warung Nasi

Regional
Polresta Cirebon Siaga Kepadatan Pemudik Awal Saat 'Long Weekend'

Polresta Cirebon Siaga Kepadatan Pemudik Awal Saat "Long Weekend"

Regional
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana Sebut Kinerja Pemprov pada 2023 Meningkat, Berikut Indikator Capaiannya

Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana Sebut Kinerja Pemprov pada 2023 Meningkat, Berikut Indikator Capaiannya

Regional
Berawal dari Rebutan Lahan, Peternak Bebek di Klaten Tewas Usai Adu Jotos dengan Rekannya

Berawal dari Rebutan Lahan, Peternak Bebek di Klaten Tewas Usai Adu Jotos dengan Rekannya

Regional
Prabowo Dorong Ketua DPD Gerindra Jateng Sudaryono Maju Pilgub Jateng

Prabowo Dorong Ketua DPD Gerindra Jateng Sudaryono Maju Pilgub Jateng

Regional
Kasus Investasi Bodong di Kalsel, Mobil Tangki BBM Milik Pelaku Diamankan

Kasus Investasi Bodong di Kalsel, Mobil Tangki BBM Milik Pelaku Diamankan

Regional
Pengamanan Lebaran di Riau, 62 Posko Siaga Didirikan dan Ribuan Personel Pengamanan Diterjunkan

Pengamanan Lebaran di Riau, 62 Posko Siaga Didirikan dan Ribuan Personel Pengamanan Diterjunkan

Regional
Kronologi Pembunuhan Penjual Madu di Serang Banten, Pelaku Mantan Bos Dendam karena Utang

Kronologi Pembunuhan Penjual Madu di Serang Banten, Pelaku Mantan Bos Dendam karena Utang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com