Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berbekal Nomor Seri Spion, Polisi Tangkap Sopir Truk Pelaku Tabrak Lari yang Tewaskan Pelajar

Kompas.com - 10/03/2022, 09:19 WIB
Muhlis Al Alawi,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

WONOGIRI, KOMPAS.com - Tim Satuan Lalu Lintas Polres Wonogiri menangkap EH, seorang pengemudi truk di Desa Kudi, Kecamatan Batuwarno, Kabupaten Wonogiri.

Pria itu ditangkap setelah terbukti menabrak sepeda motor yang dikemudikan Damar Trioga (16) seorang pelajar hingga korban meninggal di tempat kejadian.

Kasat Lantas Polres Wonogiri, AKP Marwanto menyatakan, timnya menangkap pelaku setelah melakukan serangkaian penyelidikan lebih dari satu minggu.

“Tersangka EH berhasil kami amankan setelah seminggu lebih kami lakukan penyelidikan,” ujar Marwanto, saat dihubungi Kompas.com, Kamis (10/3/2022).

Baca juga: 6 Kali Terjadi Awan Panas Guguran Gunung Merapi, 60 Jiwa Kelompok Rentan di Klaten Diungsikan

Marwanto menuturkan, kecelakaan terjadi ruas Jalan Raya Selogiri–Nguter, Desa Gemantar, Kecamatan Selogiri, Kabupaten Wonogiri, Minggu (13/2/2022) lalu.

Saat itu, terjadi tabrak lari antara sepeda motor Suzuki Satria FU AD 6134 VR yang dikemudian korban dengan kendaraan bermotor tidak dikenal.

Akibat kecelakaan itu, Damar meninggal dunia.

Saat olah tempat kejadian, kata Marwanto, polisi menemukan pecahan dempul cat warna merah, pecahan spion warna merah dan pecahan kaca kristal dari kendaraan lain.

Berbekal barang yang ditemukan di TKP, polisi mengecek rekaman CCTV yang terpasang di area sekitar kejadian.

Tak hanya itu, polisi melacak keberadaan truk dari warga dan komunitas truk Jawa Tengah-Jawa Timur.

Dari pelacakan itu, polisi mendapatkan informasi adanya truk warna merah yang terburu-buru masuk kampung setelah kecelakaan tersebut.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Momen Mantan Gubernur NTB Ditanya soal Perselingkuhan dengan Istri Terdakwa saat Jadi Saksi Persidangan

Momen Mantan Gubernur NTB Ditanya soal Perselingkuhan dengan Istri Terdakwa saat Jadi Saksi Persidangan

Regional
Apple Mau Tanam Modal di Indonesia, Pemkot Tangerang Buka Peluang Investasi bagi Perusahaan Multinasional

Apple Mau Tanam Modal di Indonesia, Pemkot Tangerang Buka Peluang Investasi bagi Perusahaan Multinasional

Regional
Joget di Atas Motor, Empat Remaja di Mamuju Ditangkap Polisi

Joget di Atas Motor, Empat Remaja di Mamuju Ditangkap Polisi

Regional
Pembobol Kartu ATM di NTT Ternyata Oknum Satpam Rumah Sakit

Pembobol Kartu ATM di NTT Ternyata Oknum Satpam Rumah Sakit

Regional
Klaim Kantongi Restu SBY, Yophi Prabowo Positif Maju Pilbup Purworejo

Klaim Kantongi Restu SBY, Yophi Prabowo Positif Maju Pilbup Purworejo

Regional
Ajang Gowes Siti Nurbaya, Bersepeda Sambil Wisata di Padang

Ajang Gowes Siti Nurbaya, Bersepeda Sambil Wisata di Padang

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Golkar Buka Peluang Berkoalisi dengan PDI-P untuk Pilkada Jateng 2024

Golkar Buka Peluang Berkoalisi dengan PDI-P untuk Pilkada Jateng 2024

Regional
Diajak Tunjukkan Tangan Bentuk L Lambang Ikut Pilgub Jateng, Luthfi: Ojo Ngono

Diajak Tunjukkan Tangan Bentuk L Lambang Ikut Pilgub Jateng, Luthfi: Ojo Ngono

Regional
Kronologi Pembunuhan Wanita di Wonogiri, Korban Dibakar dan Dikubur di Pekarangan

Kronologi Pembunuhan Wanita di Wonogiri, Korban Dibakar dan Dikubur di Pekarangan

Regional
Usai Banjir Demak, Siti Panik Ketiga Anaknya Terkena DBD

Usai Banjir Demak, Siti Panik Ketiga Anaknya Terkena DBD

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Dikabarkan Tenggelam di Laut, Aparat Desa Ternyata Pergi Jauhi Rekannya

Dikabarkan Tenggelam di Laut, Aparat Desa Ternyata Pergi Jauhi Rekannya

Regional
Perjuangan Sisilia Unut Sudah 30 Tahun Memikul Derita Sakit Gondok Seukuran Bola Plastik, Butuh Biaya Operasi

Perjuangan Sisilia Unut Sudah 30 Tahun Memikul Derita Sakit Gondok Seukuran Bola Plastik, Butuh Biaya Operasi

Regional
Pengakuan Pembunuh Karyawan Toko di Sukoharjo, Incar THR Korban Senilai Rp 5 Juta untuk Bayar Utang

Pengakuan Pembunuh Karyawan Toko di Sukoharjo, Incar THR Korban Senilai Rp 5 Juta untuk Bayar Utang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com