Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Fakta Manado, Kota Berjuluk Tinutuan yang Terkenal dengan Taman Laut Terindah di Dunia

Kompas.com - 07/02/2022, 20:06 WIB
William Ciputra

Penulis

KOMPAS.com - Manado merupakan salah satu kota di Sulawesi Utara, sekaligus menjadi ibu kota provinsi tersebut.

Kota Manado didirikan pada tanggal 4 Juli tahun 1995, melalui Undang-undang Nomor 29 tahun 1995.

Namun, Hari Jadi Kota Manado ditetapkan tanggal 14 Juli 1623, sesuai dengan sejarah penamaan Manado untuk daerah tersebut.

Berikut 5 fakta menarik Kota Manado yang harus diketahui:

1. Berasal dari Kata Manadu

Nama Manado dipercaya berasal dari kata Manadu, yang merujuk pada sebuah tempat di pulau karang lepas pantai depan Kota Manado sekarang.

Kata Manadu pertama muncul dalam tulisan Valentijn (1724), yang berasal dari peta laut buatan Nicolas Desliens tahun 1541.

Pada tahun 1862, pulau karang lepas pantai Manadu itu mulai disebut dengan nama Pulau Manado Tua.

Adapun kata Manadu sendiri diyakini berasal dari sebutan orang Eropa terhadap kata “mana-undou” yaitu nama pulau karang itu dalam bahasa Tombulu.

2. Asal-usul Manado

Dalam legenda yang berkembang di masyarakat, Kota Manado berawal dari Wanau Wenang, sebutan penduduk asli Minahasa.

Wanau Wenang ini sudah ada sejak abad ke-13, dan didirikan oleh Ruru Ares dengan gelar Dotulolong Lasut yang juga menjabat sebagai Kepala Walak Ares.

Namun dalam versi yang lain, asal-usul Kota Manado disebut berasal dari pengembangan negeri bernama Pogidon.

Kota Manado ini diperkirakan sudah dijamah manusia sejak abad ke-16, dan mulai didatangi oleh orang-orang dari luar negeri.

Adapun penyebutan nama Manado untuk daerah ini sendiri terjadi pad atahun 1623, menggantikan nama Pogidon atau Wenang.

3. Kota Tinutuan

Bubur Tinutuan, makanan khas Manado atau Minahasa.wikipedia.org Bubur Tinutuan, makanan khas Manado atau Minahasa.
Manado memiliki beberapa julukan, salah satunya Kota Tinutuan.

Tinutuan merupakan makanan berupa bubur khas Manado. Namun banyak pula yang menyebutnya sebagai makanan khas Minahasa.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilunya Apriani, Bocah 1 Tahun Penderita Hidrosefalus yang Butuh Dana Berobat ke Bali

Pilunya Apriani, Bocah 1 Tahun Penderita Hidrosefalus yang Butuh Dana Berobat ke Bali

Regional
Dorong Realisasi Program Lamongan Sehat, Bupati Lamongan Resmikan Poliklinik II RSUD Dr Soegiri

Dorong Realisasi Program Lamongan Sehat, Bupati Lamongan Resmikan Poliklinik II RSUD Dr Soegiri

Kilas Daerah
Video Mesum di Salah Satu Lapas Jateng Ternyata Dibuat Sejak 2020

Video Mesum di Salah Satu Lapas Jateng Ternyata Dibuat Sejak 2020

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Selasa 23 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Selasa 23 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Dijual di Atas HET, 800 Elpiji Milik Agen Nakal Disita Polisi

Dijual di Atas HET, 800 Elpiji Milik Agen Nakal Disita Polisi

Regional
Hadapi Pilkada, Elite Politik di Maluku Diminta Tak Gunakan Isu SARA

Hadapi Pilkada, Elite Politik di Maluku Diminta Tak Gunakan Isu SARA

Regional
Diisukan Maju Pilkada Semarang dengan Tokoh Demokrat, Ini Kata Ade Bhakti

Diisukan Maju Pilkada Semarang dengan Tokoh Demokrat, Ini Kata Ade Bhakti

Regional
Korban Kasus Dugaan Pencabulan di Kebumen Bertambah Jadi 6 Orang Anak, 1 Positif Hamil

Korban Kasus Dugaan Pencabulan di Kebumen Bertambah Jadi 6 Orang Anak, 1 Positif Hamil

Regional
Sebelum Tewas, Wanita Tinggal Kerangka di Wonogiri Miliki Hubungan Asmara dengan Residivis Kasus Pembunuhan

Sebelum Tewas, Wanita Tinggal Kerangka di Wonogiri Miliki Hubungan Asmara dengan Residivis Kasus Pembunuhan

Regional
Pilkada Kota Semarang, Sejumlah Pengusaha dan Politisi Antre di PDI-P

Pilkada Kota Semarang, Sejumlah Pengusaha dan Politisi Antre di PDI-P

Regional
Beredar Video Mesum 42 Detik di Lapas, Kemenkumham Jateng Bentuk Tim Khusus

Beredar Video Mesum 42 Detik di Lapas, Kemenkumham Jateng Bentuk Tim Khusus

Regional
Dua Kali Menghamili Pacarnya, Polisi di NTT Dipecat

Dua Kali Menghamili Pacarnya, Polisi di NTT Dipecat

Regional
PDI-P Pemalang Buka Pendaftaran Bacalon Bupati, Anom Wijayantoro Orang Pertama Daftar

PDI-P Pemalang Buka Pendaftaran Bacalon Bupati, Anom Wijayantoro Orang Pertama Daftar

Regional
Tersangka Kasus Investasi Bodong Berkedok Jual Beli BBM di Kalsel Akhirnya Ditahan

Tersangka Kasus Investasi Bodong Berkedok Jual Beli BBM di Kalsel Akhirnya Ditahan

Regional
Setelah dari KPU, Gibran Rencanakan Pertemuan dengan Sejumlah Tokoh di Jakarta

Setelah dari KPU, Gibran Rencanakan Pertemuan dengan Sejumlah Tokoh di Jakarta

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com