Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Bayi di Purwokerto Lahir di Tanggal Cantik 2/2/2022, Orangtua: Enggak Nyangka

Kompas.com - 02/02/2022, 13:17 WIB
Fadlan Mukhtar Zain,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

PURWOKERTO, KOMPAS.com - Tiga bayi dilahirkan di RSIA Bunda Arif Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, bertepatan dengan tanggal cantik 2/2/2022.

Ketiganya berjenis kelamin perempuan. Satu bayi dilahirkan melalui persalinan normal dan dua bayi dilahirkan melalui caesar.

Baca juga: Anak Kedua Lahir di Tanggal Cantik, Tantri KotaK: Sengaja Enggak Sengaja

Pasangan suami istri Lyonel Aditya (25) dan Fifi Fatmawati (26) asal Baturraden mengaku, tak menyangka anak pertamanya berjenis kelamin perempuan akan lahir di tanggal cantik.

"Alhamdulilah bersyukur banget sudah nungguin dari kemarin. Enggak nyangka mau lahir di hari ini," kata Aditya kepada wartawan, Rabu (2/2/2022).

Aditnya mengatakan, istrinya melahirkan melalui persalinan normal pukul 08.05 WIB. "Semoga menjadi anak yang salihah dan bebakti kepada orangtua," ujar Aditya.

Hal senada disampaikan pasangan Dedes Rachmawati (25) dan Feri Fisa (28) asal Grendeng, Purwokerto.

Dedes melahirkan anak pertama berjenis kelamin perempuan melalui operasi caesar sekitar pukul 06.26 WIB.

"Senang banget pas tanggal cantik. Saya caesar hari ini karena ada indikasi medis," tutur Dedes.

Ia bersama suaminya mengaku, telah menyiapkan nama spesial untuk anaknya.

Sementara itu, Humas RSIA Bunda Arif Ety Yuni K mengatakan, bayi yang dilahirkan caesar pada tanggal cantik ini karena ada indikasi medis.

"Ada tiga bayi perempuan, satu lahor normal, dua caesar. Nanti siang juga dijadwalkan dua lagi yang akan caesar," kata Ety.

Baca juga: Resmi Bertunangan, Caesar Hito dan Felicya Angelista Tak Perlu Tanggal Cantik

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

9 Nelayan di Lombok Timur Ditangkap Terkait Dugaan Pengeboman Ikan

9 Nelayan di Lombok Timur Ditangkap Terkait Dugaan Pengeboman Ikan

Regional
Pengedar Narkoba Ditangkap di Semarang, Barang Bukti Sabu 1 Kg, Diduga Jaringan Fredy Pratama

Pengedar Narkoba Ditangkap di Semarang, Barang Bukti Sabu 1 Kg, Diduga Jaringan Fredy Pratama

Regional
Momen Mantan Gubernur NTB Ditanya soal Perselingkuhan dengan Istri Terdakwa saat Jadi Saksi Persidangan

Momen Mantan Gubernur NTB Ditanya soal Perselingkuhan dengan Istri Terdakwa saat Jadi Saksi Persidangan

Regional
Apple Mau Tanam Modal di Indonesia, Pemkot Tangerang Buka Peluang Investasi bagi Perusahaan Multinasional

Apple Mau Tanam Modal di Indonesia, Pemkot Tangerang Buka Peluang Investasi bagi Perusahaan Multinasional

Regional
Joget di Atas Motor, Empat Remaja di Mamuju Ditangkap Polisi

Joget di Atas Motor, Empat Remaja di Mamuju Ditangkap Polisi

Regional
Pembobol Kartu ATM di NTT Ternyata Oknum Satpam Rumah Sakit

Pembobol Kartu ATM di NTT Ternyata Oknum Satpam Rumah Sakit

Regional
Klaim Kantongi Restu SBY, Yophi Prabowo Positif Maju Pilbup Purworejo

Klaim Kantongi Restu SBY, Yophi Prabowo Positif Maju Pilbup Purworejo

Regional
Ajang Gowes Siti Nurbaya, Bersepeda Sambil Wisata di Padang

Ajang Gowes Siti Nurbaya, Bersepeda Sambil Wisata di Padang

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Golkar Buka Peluang Berkoalisi dengan PDI-P untuk Pilkada Jateng 2024

Golkar Buka Peluang Berkoalisi dengan PDI-P untuk Pilkada Jateng 2024

Regional
Diajak Tunjukkan Tangan Bentuk L Lambang Ikut Pilgub Jateng, Luthfi: Ojo Ngono

Diajak Tunjukkan Tangan Bentuk L Lambang Ikut Pilgub Jateng, Luthfi: Ojo Ngono

Regional
Kronologi Pembunuhan Wanita di Wonogiri, Korban Dibakar dan Dikubur di Pekarangan

Kronologi Pembunuhan Wanita di Wonogiri, Korban Dibakar dan Dikubur di Pekarangan

Regional
Usai Banjir Demak, Siti Panik Ketiga Anaknya Terkena DBD

Usai Banjir Demak, Siti Panik Ketiga Anaknya Terkena DBD

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Dikabarkan Tenggelam di Laut, Aparat Desa Ternyata Pergi Jauhi Rekannya

Dikabarkan Tenggelam di Laut, Aparat Desa Ternyata Pergi Jauhi Rekannya

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com