Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Bahasa Daerah 34 Provinsi di Indonesia

Kompas.com - 29/01/2022, 15:18 WIB
Puspasari Setyaningrum

Penulis

KOMPAS.com - Indonesia dikenal memiliki kekayaan budaya yang tidak terhingga, salah satunya adalah keragaman bahasa daerah.

Bahasa daerah di Indonesia berkembang di suatu wilayah, namun dalam prosesnya penuturnya juga membawanya tersebar ke berbagai wilayah di Indonesia.

Baca juga: 7 Fakta Menarik Bahasa Sunda yang Ternyata Salah Satu Bahasa Daerah Tertua di Indonesia

Sebagai hasilnya, terdapat provinsi yang diketahui memiliki lebih dari satu bahasa daerah.

Menurut data labbineka.kemdikbud.go.id, terdapat sekitar 718 bahasa daerah yang tersebar di seluruh Indonesia, berikut adalah daftarnya.

Baca juga: Ucapan Selamat Natal dalam Bahasa Daerah, Ada Bahasa Batak dan Bahasa Jawa

Bahasa Daerah di Pulau Sumatra

1. Aceh

Provinsi Aceh dengan ibu kota Banda Aceh memiliki tujuh bahasa daerah yaitu:
- Aceh
- Devayan
- Sigulai
- Batak
- Gayo
- Jawa
- Minangkabau

2. Sumatera Utara

Provinsi Sumatera Utara dengan ibu kota Medan memiliki lima bahasa daerah yaitu:
- Batak
- Minangkabau
- Melayu
- Nias
- Bugis
- Jawa

3. Sumatera Selatan

Provinsi Sumatera Selatan dengan ibu kota Palembang memiliki sembilan bahasa daerah yaitu:
- Ogan
- Pedamaran
- Komering
- Lematang
- Kayu Agung
- Banjar
- Bugis
- Jawa
- Melayu

4. Sumatera Barat

Provinsi Sumatera Barat dengan ibu kota Padang memiliki delapan bahasa daerah yaitu:
- Mentawai
- Minangkabau
- Batak
- Melayu
- Bugis
- Jawa
- Bali
- Sunda

5. Bengkulu

Provinsi Bengkulu dengan ibu kota Bengkulu memiliki enam bahasa daerah yaitu:
- Bengkulu
- Enggano
- Rejang
- Minangkabau
- Jawa
- Sunda

6. Riau

Provinsi Riau dengan ibu kota Pekanbaru memiliki enam bahasa daerah yaitu:
- Banjar
- Batak
- Bugis
- Melayu
- Minangkabau

7. Kepulauan Riau

Provinsi Kepulauan Riau dengan ibu kota Tanjung Pinang memiliki satu bahasa daerah yaitu bahasa Melayu.

8. Jambi

Provinsi Jambi dengan ibu kota Jambi memiliki tujuh bahasa daerah yaitu:
- Bajau Tungkal Satu
- Kerinci
- Banjar
- Bugis
- Jawa
- Melayu
- Minangkabau

9. Lampung

Provinsi Lampung dengan ibu kota Bandar Lampung memiliki tujuh bahasa daerah yaitu:
- Basemah
- Lampung
- Lampung Cikoneng
- Bugis
- Jawa
- Sunda
- Bali

10.Bangka Belitung

Provinsi Bangka Belitung dengan ibu kota Pangkal Pinang memiliki dua bahasa daerah yaitu:
- Kayu Agung
- Melayu

Bahasa Daerah di Pulau Jawa

11. Banten

Provinsi Banten dengan ibu kota Serang memiliki tiga bahasa daerah yaitu:
- Jawa
- Lampung Cikoneng
- Sunda

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Berapa Gaji PPK, PPS, KPPS, dan Pantarlih di Pilkada 2024?

Berapa Gaji PPK, PPS, KPPS, dan Pantarlih di Pilkada 2024?

Regional
4 Kapal Ikan Terbakar di Pelabuhan Cilacap

4 Kapal Ikan Terbakar di Pelabuhan Cilacap

Regional
Kisah Adi Latif Mashudi, Petani Milenial Blora yang Sempat Kerja di Korea Selatan (Bagian 2)

Kisah Adi Latif Mashudi, Petani Milenial Blora yang Sempat Kerja di Korea Selatan (Bagian 2)

Regional
Dibutakan Dendam, Suami Siri di Semarang Tusuk Istri di Rumah Majikan

Dibutakan Dendam, Suami Siri di Semarang Tusuk Istri di Rumah Majikan

Regional
Airin dan Mantan Bupati Pandeglang Daftar Jadi Bacagub Banten lewat PDI-P

Airin dan Mantan Bupati Pandeglang Daftar Jadi Bacagub Banten lewat PDI-P

Regional
Polres Siak Pasang Stiker 'Cahaya' pada Truk di Jalan Tol Permai

Polres Siak Pasang Stiker "Cahaya" pada Truk di Jalan Tol Permai

Regional
2 Residivis Jambret di 7 TKP Diringkus di Pekanbaru

2 Residivis Jambret di 7 TKP Diringkus di Pekanbaru

Regional
10.700 Vaksin Hewan Penular Rabies Diperkirakan Tiba di Sikka Awal Mei

10.700 Vaksin Hewan Penular Rabies Diperkirakan Tiba di Sikka Awal Mei

Regional
Bermesraan, 4 Pelanggar Syariat Islam di Banda Aceh Dicambuk 17 Kali

Bermesraan, 4 Pelanggar Syariat Islam di Banda Aceh Dicambuk 17 Kali

Regional
Bupati HST Minta Kader PKK Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat dan Stakeholder

Bupati HST Minta Kader PKK Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat dan Stakeholder

Regional
Bupati Ipuk Raih Satyalancana, Pemkab Banyuwangi Jadi Kabupaten Berkinerja Terbaik se-Indonesia 

Bupati Ipuk Raih Satyalancana, Pemkab Banyuwangi Jadi Kabupaten Berkinerja Terbaik se-Indonesia 

Regional
RSUD dr R Soetijono Blora Luncurkan “Si Sedap”, Bupati Arief: Lakukan Terus Inovasi dan Terobosan Layanan kesehatan

RSUD dr R Soetijono Blora Luncurkan “Si Sedap”, Bupati Arief: Lakukan Terus Inovasi dan Terobosan Layanan kesehatan

Regional
Skenario Golkar, Siap Jadi Wakil jika Bambang Pacul Maju di Pilkada Jateng 2024

Skenario Golkar, Siap Jadi Wakil jika Bambang Pacul Maju di Pilkada Jateng 2024

Regional
Kisah Adi Latif Mashudi, Tinggalkan Korea Selatan Saat Bergaji Puluhan Juta Rupiah demi Jadi Petani di Blora (Bagian 1)

Kisah Adi Latif Mashudi, Tinggalkan Korea Selatan Saat Bergaji Puluhan Juta Rupiah demi Jadi Petani di Blora (Bagian 1)

Regional
Bawaslu Bangka Belitung Rekrut 141 Panwascam, Digaji Rp 2,2 Juta

Bawaslu Bangka Belitung Rekrut 141 Panwascam, Digaji Rp 2,2 Juta

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com