Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

12 Ruas Jalan di Cilacap Ditutup pada Malam Tahun Baru, Ini Lokasinya

Kompas.com - 31/12/2021, 11:43 WIB
Fadlan Mukhtar Zain,
Andi Hartik

Tim Redaksi

CILACAP, KOMPAS.com - Sebanyak 12 ruas jalan di Cilacap, Jawa Tengah, akan ditutup pada malam pergantian tahun, dari tahun 2021 menuju 2022.

Kasat Lantas Polres Cilacap, AKP Ris Andrian Yudo Nugroho mengatakan, penutupan sejumlah ruas jalan itu untuk mencegah terjadinya kerumunan yang berpotensi menyebabkan penularan Covid-19.

"Penutupan akan dilakukan per nanti malam," kata Ris saat dihubungi, Jumat (31/12/2021).

Ris mengatakan, penutupan jalan akan dilakukan pada Jumat (31/12/2021) pukul 19.00 WIB hingga Sabtu (1/1/2022) pukul 02.00 WIB.

Baca juga: Kedapatan Tak Pakai Masker, 22 Warga di Cilacap Disidang, Didenda hingga Rp 50.000

Tidak hanya itu, pihaknya bersama tim gabungan akan menggelar patroli untuk mengantisipasi terjadinya kerumunan, terutama di lokasi-lokasi yang ruas jalannya tidak ditutup.

"Ada patroli gabungan juga dengan sasaran dan waktu yang disesuaikan dengan perkembangan situasi," jelas Ris.

Karena itu, Ris mengimbau kepada masyarakat agar melalui pergantian tahun di rumah saja.

"Malam tahun baru di rumah saja bersama keluarga untuk mengurangi mobilitas, semua kegiatan agar menggunakan jasa pengelola online. Tidak ada kerumunan di semua tempat termasuk restoran," katanya.

Baca juga: Tabrak Lari di Nagreg, Kolonel P Disebut Tolak Bawa Handi dan Salsabila ke Rumah Sakit, Korban Dibuang di Cilacap

Berikut 12 ruas jalan yang ditutup:

1. Jalan Gatot Soebroto (perempatan terminal ke arah kota).

2. Jalan Jenderal Soedirman (perempatan Bandengan ke arah alun-alun).

3. Jalan Ahmad Yani (ke arah alun-alun).

4. Jalan RE Martadinata (ke arah Pasar Gede).

5. Pintu kereta api Jalan RE Martadinata

6. Pintu kereta api Jalan Jenderal Soedirman

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Sebut Hasil Otopsi Kematian Karyawan Toko Pakaian Asal Karanganyar karena Dicekik

Polisi Sebut Hasil Otopsi Kematian Karyawan Toko Pakaian Asal Karanganyar karena Dicekik

Regional
Sering Campuri Urusan Rumah Tangga Anaknya, Mertua di Kendari Tewas Dibunuh Begal Suruhan Menantu

Sering Campuri Urusan Rumah Tangga Anaknya, Mertua di Kendari Tewas Dibunuh Begal Suruhan Menantu

Regional
Keruk Pasir Laut di Pelabuhan Nelayan Bangka, Negara Bisa Raup Rp 20 M

Keruk Pasir Laut di Pelabuhan Nelayan Bangka, Negara Bisa Raup Rp 20 M

Regional
Ratusan Kerbau di Sumsel Mati Terpapar Penyakit Ngorok, 10.000 Dosis Vaksin Disiapkan

Ratusan Kerbau di Sumsel Mati Terpapar Penyakit Ngorok, 10.000 Dosis Vaksin Disiapkan

Regional
Calon Pengantin di Aceh Disebut Tunda Pernikahan karena Lonjakan Harga Emas

Calon Pengantin di Aceh Disebut Tunda Pernikahan karena Lonjakan Harga Emas

Regional
Ribuan Lampion Akan Diterbangkan Saat Waisak di Borobudur, Ini Harga Tiketnya

Ribuan Lampion Akan Diterbangkan Saat Waisak di Borobudur, Ini Harga Tiketnya

Regional
Tanggapan Rektor Untan Pontianak soal Dugaan Dosennya yang Jadi Joki Mahasiswa S2

Tanggapan Rektor Untan Pontianak soal Dugaan Dosennya yang Jadi Joki Mahasiswa S2

Regional
Kerugian Banjir Kota Semarang dan Kabupaten Demak Tembus Rp 1,6 Triliun

Kerugian Banjir Kota Semarang dan Kabupaten Demak Tembus Rp 1,6 Triliun

Regional
Penipuan Berkedok Rumah Bantuan di Aceh, Uang Korban Dipakai untuk Lebaran

Penipuan Berkedok Rumah Bantuan di Aceh, Uang Korban Dipakai untuk Lebaran

Regional
Pria Bersebo Pembacok Warga Aceh Timur Ditangkap

Pria Bersebo Pembacok Warga Aceh Timur Ditangkap

Regional
Puluhan Hektar Lahan Padi di Kabupaten Landak Terendam Banjir

Puluhan Hektar Lahan Padi di Kabupaten Landak Terendam Banjir

Regional
Kasus Penemuan Mayat Wanita di Polokarto Sukoharjo Dipastikan Korban Pembunuhan, 15 Orang Diperiksa, Jasad Diduga Sudah 5 Hari

Kasus Penemuan Mayat Wanita di Polokarto Sukoharjo Dipastikan Korban Pembunuhan, 15 Orang Diperiksa, Jasad Diduga Sudah 5 Hari

Regional
Libur Lebaran, Volume Sampah di Tangerang Capai 3.000 Ton Per Hari

Libur Lebaran, Volume Sampah di Tangerang Capai 3.000 Ton Per Hari

Regional
Selepas Lebaran, Kapolsek dan Kasat Lantas di Lampung Diganti

Selepas Lebaran, Kapolsek dan Kasat Lantas di Lampung Diganti

Regional
Usai Lebaran, Perbaikan Tanggul Jebol Sungai Wulan Demak Dikebut

Usai Lebaran, Perbaikan Tanggul Jebol Sungai Wulan Demak Dikebut

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com