Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bupati Kendal Sisihkan 2 Bulan Gajinya untuk 2 Atlet Asian Youth Para Games

Kompas.com - 17/12/2021, 15:34 WIB
Slamet Priyatin,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

KENDAL, KOMPAS.com- Bupati Kendal Dico M Ganinduto menyisihkan dua bulan gajinya sebesar Rp 10 juta untuk diberikan untuk Muhamad Dimas Ubaidillah dan Tiiara.

Mereka adalah dua atlet asal Kendal, Jawa Tengah, yang mengikuti Asian Youth Para Games di Manamah, Bahrain.

Dico memberikan uang itu secara langsung kepada Dimas dan Tiara di Ruang Paringgitan, Kantor Bupati Kendal, Jumat (17/12/2021).

“Anggaran dari Pemkab untuk memberi penghargaan kepada atlet yang berprestasi sangat terbatas. Oleh sebab itu saya menyisihkan dua bulan gaji saya, untuk kami berikan kepada Dimas dan Tiara yang berlaga di Bahrain,” kata Dico.

Baca juga: Mayat Bayi Sudah Membusuk Ditemukan di Jalan Lingkar Kaliwungu Kendal

Dico berharap prestasi yang diraih Dimas dan Tiara bisa menjadi motivasi bagi atlet lain di Kendal.

Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga Kendal Ircham Chalid menambahkan, Dimas dan Tiara adalah dua dari 35 atlet Paralimpiade Indonesia yang berlaga di Asian Youth Para Games.

Dimas Ubaidillah berlaga di cabang lari dan Tiara di cabang renang.

“Di Bahrain, Dimas mendapat  mendali emas untuk cabor lari 400 meter dan perak untuk 100 meter. Sedang Tiara  belum  mendapat emas,” ujar Ircham. 

Baca juga: Saat Bupati Kendal Dico Ganinduto Ditodong Pasien Gangguan Jiwa

Atas prestasinya bisa meraih mendali emas, jelas Ircham, Dimas juga mendapatkan uang pembinaan sebesar Rp 6 juta.

Dimas dan Tiara mengaku senang dan bangga bisa menjadi wakil Indonesia untuk berlaga di Asian Youth Para Games.

Mereka berjanji akan meningkatkan prestasinya.

“Besok saya dan Tiara akan kembali ke Solo untuk karantina mengikuti latihan, yang Insya Allah, ikut berlaga di negara China dan Vietnam,” kata Dimas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilkada Kabupaten Semarang, Belum Ada Partai yang Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati

Pilkada Kabupaten Semarang, Belum Ada Partai yang Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati

Regional
Protes, Pria Berjas dan Berdasi di Palembang Mandi di Kubangan Jalan Rusak

Protes, Pria Berjas dan Berdasi di Palembang Mandi di Kubangan Jalan Rusak

Regional
Sebuah Mobil Terlibat Kecelakaan dengan 4 Motor, Awalnya Gara-gara Rem Blong

Sebuah Mobil Terlibat Kecelakaan dengan 4 Motor, Awalnya Gara-gara Rem Blong

Regional
Rektor Unpatti Bantah Aksi Mahasiswa, Jamin Ada Ruang Aman di Kampus

Rektor Unpatti Bantah Aksi Mahasiswa, Jamin Ada Ruang Aman di Kampus

Regional
Terjadi Lagi, Rombongan Pengantar Jenazah Cekcok dengan Warga di Makassar

Terjadi Lagi, Rombongan Pengantar Jenazah Cekcok dengan Warga di Makassar

Regional
Berhenti di Lampu Merah Pantura, Petani di Brebes Tewas Jadi Korban Tabrak Lari

Berhenti di Lampu Merah Pantura, Petani di Brebes Tewas Jadi Korban Tabrak Lari

Regional
Wisuda di Unpatti Diwarna Demo Bisu Mahasiswa Buntut Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Dosen FKIP

Wisuda di Unpatti Diwarna Demo Bisu Mahasiswa Buntut Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Dosen FKIP

Regional
Pemkab Kediri Bangun Pasar Ngadiluwih Awal 2025, Berkonsep Modern dan Wisata Budaya

Pemkab Kediri Bangun Pasar Ngadiluwih Awal 2025, Berkonsep Modern dan Wisata Budaya

Regional
Ambil Formulir di 5 Partai Politik, Sekda Kota Ambon: Saya Serius Maju Pilkada

Ambil Formulir di 5 Partai Politik, Sekda Kota Ambon: Saya Serius Maju Pilkada

Regional
Banjir Kembali Terjang Pesisir Selatan Sumbar, Puluhan Rumah Terendam

Banjir Kembali Terjang Pesisir Selatan Sumbar, Puluhan Rumah Terendam

Regional
Sering Diteror Saat Mencuci di Sungai, Warga Tangkap Buaya Muara Sepanjang 1,5 Meter

Sering Diteror Saat Mencuci di Sungai, Warga Tangkap Buaya Muara Sepanjang 1,5 Meter

Regional
Ditunjuk PAN, Bima Arya Siap Ikut Kontestasi Pilkada Jabar 2024

Ditunjuk PAN, Bima Arya Siap Ikut Kontestasi Pilkada Jabar 2024

Regional
Diduga Depresi Tak Mampu Cukupi Kebutuhan Keluarga, Pria di Nunukan Nekat Gantung Diri, Ditemukan oleh Anaknya Sendiri

Diduga Depresi Tak Mampu Cukupi Kebutuhan Keluarga, Pria di Nunukan Nekat Gantung Diri, Ditemukan oleh Anaknya Sendiri

Regional
Sikapi Pelecehan Seksual di Kampus, Mahasiswa Universitas Pattimura Gelar Aksi Bisu

Sikapi Pelecehan Seksual di Kampus, Mahasiswa Universitas Pattimura Gelar Aksi Bisu

Regional
Isi BBM, Honda Grand Civic Hangus Terbakar di SPBU Wonogiri, Pemilik Alami Luka Bakar

Isi BBM, Honda Grand Civic Hangus Terbakar di SPBU Wonogiri, Pemilik Alami Luka Bakar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com