Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anjing Pitbull Ukuran XXL Seberat 60 Kg Kian Diminati, Harga Impornya Rp 700 Juta, "Mahar Kawinnya" Rp 10 Juta

Kompas.com - 20/11/2021, 09:00 WIB
Putra Prima Perdana,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Memiliki anjing pitbull ukuran besar atau XXL dengan berat lebih dari 50 kilogram ternyata banyak diminati oleh pecinta anjing pitbull.

Tapi, biaya yang dibutuhkan untuk mendapatkan anjing dengan genetik raksasa ini ternyata tidak murah.

Leo (63) warga Jalan Ermawar, Kelurahan Merdeka, Kecamatan Sumur Bandung, Kota Bandung, Jawa Barat, pemilik anjing pitbull XXL dengan berat 60 kilogram bernama McGregor mengatakan, jika ingin mengimpor anjing jenis Pitbull XXL dengan berat di atas 50 kilogram uang yang harus dikeluarkan mencapai ratusan juta.

Baca juga: Berkenalan dengan McGregor, Anjing Pitbull XXL Seberat 60 Kilogram

Harga impor sampai Rp 700 juta, mahar kawin sampai 10 juta

"Untuk yang sudah jadi seperti McGregor enggak ada yang jual di Indonesia. Kalau ngedatangin dari luar negeri 60 kilo bisa habis Rp 600 juta sampai Rp 700 juta," kata Leo saat ditemui Kompas.com di rumahnya, Jumat (19/11/2021).

Untuk meminimalisir biaya yang dikeluarkan untuk memiliki anjing pitbull XXL seperti McGregor, cara lainnya adalah membeli genetik dengan cara mengawinkan McGregor yang memiliki darah XXL dari Thailand dengan anjing pitbull betina jenis lainnya seperti  American Staffordshire (Amstaff) atau American Bully.

"Maharnya (biaya kawin) Rp 10 juta. Garansi sampai anakan. Kalau gagal, nunggu 2 bulan  ternyata enggak melahirkan, bisa kawin lagi," ungkap Leo.

Baca juga: 5 Kisah Anjing Setia: Menangis di Peti Mati hingga Berkorban demi Majikan

Risiko perkawinan ditanggung pemilik anjing betina

Namun demikian, ada risiko-risiko yang harus ditanggung oleh pemilik anjing betina jika dikawinkan dengan McGregor. Dari beberapa kali pengalaman mengawinkan, beberapa ekor anjing betina ada yang sampai mati saat proses hamil hingga melahirkan.

"Sudah 2 ekor betina yang mati karena anakannya besar-besar sampai harus di sesar. Sekali melahirkan rata-rata sampai 10 pupies (anak anjing)," bebernya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

2 Residivis Jambret di 7 TKP Diringkus di Pekanbaru

2 Residivis Jambret di 7 TKP Diringkus di Pekanbaru

Regional
10.700 Vaksin Hewan Penular Rabies Diperkirakan Tiba di Sikka Awal Mei

10.700 Vaksin Hewan Penular Rabies Diperkirakan Tiba di Sikka Awal Mei

Regional
Bermesraan, 4 Pelanggar Syariat Islam di Banda Aceh Dicambuk 17 Kali

Bermesraan, 4 Pelanggar Syariat Islam di Banda Aceh Dicambuk 17 Kali

Regional
Bupati HST Minta Kader PKK Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat dan Stakeholder

Bupati HST Minta Kader PKK Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat dan Stakeholder

Regional
Bupati Ipuk Raih Satyalancana, Pemkab Banyuwangi Jadi Kabupaten Berkinerja Terbaik se-Indonesia 

Bupati Ipuk Raih Satyalancana, Pemkab Banyuwangi Jadi Kabupaten Berkinerja Terbaik se-Indonesia 

Regional
RSUD dr R Soetijono Blora Luncurkan “Si Sedap”, Bupati Arief: Lakukan Terus Inovasi dan Terobosan Layanan kesehatan

RSUD dr R Soetijono Blora Luncurkan “Si Sedap”, Bupati Arief: Lakukan Terus Inovasi dan Terobosan Layanan kesehatan

Regional
Skenario Golkar, Siap Jadi Wakil jika Bambang Pacul Maju di Pilkada Jateng 2024

Skenario Golkar, Siap Jadi Wakil jika Bambang Pacul Maju di Pilkada Jateng 2024

Regional
Kisah Adi Latif Mashudi, Tinggalkan Korea Selatan Saat Bergaji Puluhan Juta Rupiah demi Jadi Petani di Blora (Bagian 1)

Kisah Adi Latif Mashudi, Tinggalkan Korea Selatan Saat Bergaji Puluhan Juta Rupiah demi Jadi Petani di Blora (Bagian 1)

Regional
Bawaslu Bangka Belitung Rekrut 141 Panwascam, Digaji Rp 2,2 Juta

Bawaslu Bangka Belitung Rekrut 141 Panwascam, Digaji Rp 2,2 Juta

Regional
Polemik Bantuan Bencana di Pesisir Selatan, Warga Demo Minta Camat Dicopot

Polemik Bantuan Bencana di Pesisir Selatan, Warga Demo Minta Camat Dicopot

Regional
Pengakuan Pelaku Pemerkosa Siswi SMP di Demak, Ikut Nafsu Lihat Korban Bersetubuh

Pengakuan Pelaku Pemerkosa Siswi SMP di Demak, Ikut Nafsu Lihat Korban Bersetubuh

Regional
Raih Peringkat 2 dalam Penghargaan EPPD 2023, Pemkab Wonogiri Diberi Gelar Kinerja Tinggi

Raih Peringkat 2 dalam Penghargaan EPPD 2023, Pemkab Wonogiri Diberi Gelar Kinerja Tinggi

Kilas Daerah
Imbas OTT Pungli, Polisi Geledah 3 Kantor di Kemenhub Bengkulu

Imbas OTT Pungli, Polisi Geledah 3 Kantor di Kemenhub Bengkulu

Regional
Sejak Dipimpin Nana Sudjana pada September 2023, Pemprov Jateng Raih 10 Penghargaan

Sejak Dipimpin Nana Sudjana pada September 2023, Pemprov Jateng Raih 10 Penghargaan

Regional
KM Bukit Raya Terbakar, Pelni Pastikan Tidak Ada Korban Jiwa dan Terluka

KM Bukit Raya Terbakar, Pelni Pastikan Tidak Ada Korban Jiwa dan Terluka

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com