Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seorang Warga Diserang Satwa Liar di Kawasan TN Berbak Sembilang

Kompas.com - 17/11/2021, 19:51 WIB
Aji YK Putra,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

BANYUASIN, KOMPAS.com - Seorang pencari kayu di kawasan Taman Nasional Sembilang, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan, bernama Sori (20), diserang satwa liar pada Senin (15/11/2021).

Kepala Seksi (Kasi) Wilayah II Taman Nasional Berbak Sembilang Afan Absori membenarkan informasi mengenai kejadian tersebut.

Afan mengatakan, mereka belum mengetahui satwa jenis apa yang menyerang korban.

Baca juga: Taman Nasional Berbak Sembilang Diusulkan Jadi Cagar Biosfer Baru UNESCO

Sebab, saat kejadian itu, korban dan beberapa rekannya enggan memberikan keterangan lebih jelas.

Menurut Afan, TN Berbak Semilang memang memiliki sekitar 35 ekor harimau.

Tak hanya harimau, beruang, macan dahan, serta rusa juga berada di kawasan tersebut.

“Kejadiannya benar ada, cuma kita tidak tahu juga yang menyerang itu harimau atau satwa lain. Sebab, ketika mau menayakan lebih lanjut, mereka lebih tertutup, seperti tidak mau cerita,” kata Afan saat dikonfirmasi melalui sambungan telepon, Rabu (17/11/2021).

Baca juga: Penyelundupan 6 Satwa Liar di Kapal Gunung Dempo Digagalkan, Pelaku Diperiksa

Menurut Afan, korban diduga hendak mencari kayu jenis nibung yang ada di TN Berbak Sembilang.

Lokasi tersebut merupakan kawasan hutan larangan. 

“Di lokasi kejadian itu sebetulnya tidak bisa dilakukan aktivitas manusia, itu masuk zona rimba. Kemungkinan itu di Sungsang IV,” ujar Afan.

Baca juga: Bayi Gajah yang Terluka akibat Jerat Akhirnya Mati

Kawasan TN Berbak Sembilang terbagi beberapa wilayah.

Kawasan rimba memang wilayah terlarang yang bebas dari aktivitas manusia.

Sedangkan kawasan zona tradisonal diperbolehkan untuk beraktivitas.

“Zona tradisional boleh-boleh saja (beraktivitas) tergantung aktivitasnya seperti apa,” kata Afan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Musrenbang RPJPD Banten 2025-2045, Pj Gubernur Al Muktabar: Fokuskan pada Pencapaian Indonesia Emas 2045

Musrenbang RPJPD Banten 2025-2045, Pj Gubernur Al Muktabar: Fokuskan pada Pencapaian Indonesia Emas 2045

Regional
Calo Tiket Bus yang Ancam Penumpang di Pelabuhan Merak Sudah Beroperasi 3 Bulan

Calo Tiket Bus yang Ancam Penumpang di Pelabuhan Merak Sudah Beroperasi 3 Bulan

Regional
Rektor UIN Salatiga Bantah Mahasiswanya Ikut Program Ferienjob di Jerman

Rektor UIN Salatiga Bantah Mahasiswanya Ikut Program Ferienjob di Jerman

Regional
4 Kecamatan di Demak Masih Terdampak Banjir, Balai Desa Wonorejo Tergenang

4 Kecamatan di Demak Masih Terdampak Banjir, Balai Desa Wonorejo Tergenang

Regional
Anggota DPRD Seluma Bengkulu Demo Dewan Lainnya yang 'Malas'

Anggota DPRD Seluma Bengkulu Demo Dewan Lainnya yang "Malas"

Regional
Masuk Daerah Rentan Korupsi, KPK Minta Pemkot Semarang Perbaiki Sektor Barang dan Jasa

Masuk Daerah Rentan Korupsi, KPK Minta Pemkot Semarang Perbaiki Sektor Barang dan Jasa

Regional
Tilap Dana Desa Rp 592 Juta, Kades di Kuansing Riau Ditangkap

Tilap Dana Desa Rp 592 Juta, Kades di Kuansing Riau Ditangkap

Regional
Tak Sesuai yang Dijanjikan, 27 Mahasiswa Unnes yang Ikut Program Ferienjob Diminta Pulang ke Indonesia

Tak Sesuai yang Dijanjikan, 27 Mahasiswa Unnes yang Ikut Program Ferienjob Diminta Pulang ke Indonesia

Regional
Di Tengah Banjir, Perayaan HUT Ke-521 Demak Dilakukan dengan Doa dan Ziarah Makam Raja

Di Tengah Banjir, Perayaan HUT Ke-521 Demak Dilakukan dengan Doa dan Ziarah Makam Raja

Regional
Pasangan Muda-mudi Mesum dalam Toilet Mushala di Kediri, Berawal Curhat Soal Kerjaan

Pasangan Muda-mudi Mesum dalam Toilet Mushala di Kediri, Berawal Curhat Soal Kerjaan

Regional
Kasus DBD di Solo Meningkat, 45 Kasus di 2024, 2 Meninggal

Kasus DBD di Solo Meningkat, 45 Kasus di 2024, 2 Meninggal

Regional
Daftar Lokasi Rawan Kecelakaan di Jalur Mudik 2024 di Lampung

Daftar Lokasi Rawan Kecelakaan di Jalur Mudik 2024 di Lampung

Regional
Tabrak Polisi Saat Amankan Tawuran di Padang, Sopir Ambulans Jadi Tersangka

Tabrak Polisi Saat Amankan Tawuran di Padang, Sopir Ambulans Jadi Tersangka

Regional
Keluh Suriyah, Diterjang Banjir Demak Dua Kali, Rumah Kayu Busuk, Kasur Satu-satunya Hanyut

Keluh Suriyah, Diterjang Banjir Demak Dua Kali, Rumah Kayu Busuk, Kasur Satu-satunya Hanyut

Regional
Jalan Tol Solo-Yogyakarta akan Digratiskan untuk Pemudik, Ini Dua Pintu Keluarnya

Jalan Tol Solo-Yogyakarta akan Digratiskan untuk Pemudik, Ini Dua Pintu Keluarnya

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com