Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Viral, Kakek Pengemis Bawa Uang 2 Karung untuk Beli Emas

Kompas.com - 03/07/2021, 09:48 WIB
Tresno Setiadi,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi


BREBES, KOMPAS.com - Sebuah video menunjukkan seorang kakek pengemis di Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, sedang membeli perhiasan emas seberat 28 gram.

Dalam video yang viral di media sosial itu, terlihat sang kakek menggunakan uang receh yang dibawanya dalam dua karung.

Video yang diunggah sebuah akun Instagram menjelaskan bahwa kejadian itu terjadi di sebuah toko emas di kompleks pasar Jalan Diponegoro, Kecamatan Ketanggungan, Brebes, Rabu (30/6/2021).

Baca juga: Kakek Ini Simpan Uang dalam Karung Sejak Lama, Ketika Dihitung Mencapai Rp 81 Juta

Butuh waktu 2 jam bagi karyawan toko emas untuk menghitung uang dalam karung yang dibawa kakek pengemis itu.

Belakangan diketahui bahwa kakek itu bernama Januri (75), warga Desa Baros, Kecamatan Ketanggungan, Brebes.

Pemilik Toko Emas Rama, Hengky Wibowo (40) mengatakan, Januri saat datang memang tidak membawa kartu identitas.

"Namun ia menyebut nama, asal desa, dan asal uang. Waktu itu hari Rabu kemarin," kata Hengky saat dikonfirmasi wartawan, Jumat (2/7/2021).

Baca juga: Akhir Tragis Kompol IZ, Dicap Pengkhianat, Dipenjara Seumur Hidup

Hengky mengatakan, kakek Januri sempat menjelaskan bahwa uang untuk membeli emas di tokonya berasal dari hasil mengemis.

Emas yang baru dibeli tersebut rencananya akan disimpan sebagai tabungan hari tua.

"Kita sempat tanya uang dari mana, dijawabnya dari hasil minta-minta. Saat itu kita layani seperti pembeli pada umumnya," kata Hengky.

Halaman:


Terkini Lainnya

Cemburu Pacarnya 'Di-booking', Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Cemburu Pacarnya "Di-booking", Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Regional
Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Regional
Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Regional
Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Regional
Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Regional
Ditinggal 'Njagong', Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Ditinggal "Njagong", Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Regional
Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Regional
Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Regional
Mengaku Khilaf, Pria di Kubu Raya Cabuli Anak Kandung Saat Tidur

Mengaku Khilaf, Pria di Kubu Raya Cabuli Anak Kandung Saat Tidur

Regional
Masyarakat Diminta Waspada, 5 Orang Meninggal akibat DBD di Banyumas

Masyarakat Diminta Waspada, 5 Orang Meninggal akibat DBD di Banyumas

Regional
Tangerang-Yantai Sepakat Jadi Sister City, Pj Walkot Nurdin Teken LoI Persahabatan

Tangerang-Yantai Sepakat Jadi Sister City, Pj Walkot Nurdin Teken LoI Persahabatan

Regional
Lebih Parah dari Jakarta, Pantura Jateng Alami Penurunan Muka Tanah hingga 20 Cm per Tahun

Lebih Parah dari Jakarta, Pantura Jateng Alami Penurunan Muka Tanah hingga 20 Cm per Tahun

Regional
Kasus DBD di Demak Tinggi, Bupati Ingatkan Masyarakat Fogging Bukanlah Solusi Efektif

Kasus DBD di Demak Tinggi, Bupati Ingatkan Masyarakat Fogging Bukanlah Solusi Efektif

Regional
Stok Vaksin Hewan Penular Rabies di Sikka Semakin Tipis

Stok Vaksin Hewan Penular Rabies di Sikka Semakin Tipis

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com