Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Antisipasi Penyebaran Covid-19, Situs Peninggalan Majapahit Ditutup

Kompas.com - 28/06/2021, 21:35 WIB
Moh. SyafiĆ­,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

MOJOKERTO, KOMPAS.com - Sejumlah situs cagar budaya peninggalan Majapahit di wilayah Trowulan, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, ditutup untuk umum.

Penutupan tersebut ditandai dengan pemasangan papan pengumuman yang dipasang di pintu gerbang masing-masing situs.

Kepala Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Jawa Timur, Zakaria Kusinin mengatakan, penutupan tersebut berlaku sejak 21 Juni 2021 hingga 2 Juli 2021.

"Tahap pertama sampai 2 Juli 2021. Apakah setelah 2 Juli akan dibuka, kami belum bisa memastikan. Mungkin (penutupan) akan diperpanjang kalau kasus Covid-19 masih tinggi," ujar Zakaria, kepada Kompas.com, Senin (28/6/2021).

Baca juga: Tenaga Kesehatan Kelelahan, RS Lapangan Surabaya Mulai Kewalahan Tangani Pasien Covid-19

Zakaria menuturkan, tujuan penutupan situs-situs purbakala dari akses pengunjung dan wisatawan adalah untuk mengantisipasi terjadinya kerumunan di kawasan cagar budaya.

Harapannya, kata dia, kawasan situs cagar budaya yang biasanya menjadi sasaran wisatawan untuk berlibur, tidak menjadi klaster penularan Covid-19.

Zakaria mengatakan, penutupan situs cagar budaya merujuk pada Surat Edaran (SE) Dirjen Kebudayaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Nomor 4924/F.F1/TI.00.04/2021.

Dalam surat yang dikeluarkan pada 21 Juni 2021 tersebut, dijelaskan penutupan pelayanan cagar budaya dimulai 21 Juni hingga 2 Juli 2021.

Berdasarkan surat tersebut, pihaknya menutup seluruh situs peninggalan Majapahit yang berada di kawasan cagar budaya nasional Trowulan.

Menurut Zakaria, penutupan situs cagar budaya tidak hanya untuk situs peninggalan Majapahit di wilayah Trowulan, Kabupaten Mojokerto.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Nusa Tenggara Barat, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Nusa Tenggara Barat, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Jawa Timur, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Jawa Timur, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi D.i. Yogyakarta, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi D.i. Yogyakarta, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Bali, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Bali, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Kalimantan Selatan, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Kalimantan Selatan, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Kalimantan Tengah, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Kalimantan Tengah, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Kalimantan Utara, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Kalimantan Utara, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Papua Barat, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Papua Barat, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Sumatera Selatan, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Sumatera Selatan, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Bengkulu, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Bengkulu, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Jambi, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Jambi, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Lampung, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Lampung, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Banten, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Banten, 29 Maret 2024

Regional
Soal Program Ferienjob di Jerman, Kampus Udinus Sebut Sudah Minta Rekomendasi ke LLDIKTI VI

Soal Program Ferienjob di Jerman, Kampus Udinus Sebut Sudah Minta Rekomendasi ke LLDIKTI VI

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com