Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Calon Pengantin Pria Positif Covid-19, Sempat Kabur hingga Diamankan Polisi, Akhirnya Menikah Virtual

Kompas.com - 23/06/2021, 09:39 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - Selalu ada cerita menarik untuk memutus penyebaran Covid-19. Seperti yang terjadi di Kota Pekanbaru, Riau.

Bebekal pengalamannya sebagai anggota reserse, Aiptu Indra mengejar pasien Covid-19 yang hendak menikah di Sumatera Barat.

Ia pun berhasil menggagalkan pernikahan tatap muka. Namun pernikahan pasangan pengantin tersebut tetap digelar secara virtual. Saat resepsi, penganti pria berada di ruang isolasi dan menyaksikannya melalui ponsel.

Baca juga: Kisah Aiptu Indra, Kejar Pasien Covid-19 yang Kabur untuk Nikah

Peristiwa tersebut berawal saat WN warga Kelurahan Industri Tenayan, Kecamatan Raya, Kota Pekanbaru dinyatakan positif Covid-19.

Nama WN masuk dalam rilis nama warga yang positif Covid. Daftar nama tersebut diterima Aiptu Indra yang bertugaa sebagai Bhabinkamtibmas di wilayahnya.

Ia pun menghubungi WN untuk melakukan tracing. Namun WN tak mengaku dan menyebut salah alamat.

Namun setelah dijelaskan oleh Aiptu Indra, WN mengakui jika ia positif Covid-19.

Baca juga: Pasien Covid-19 di jambi Diduga Terinfeksi Varian Baru, Alami Mual, Diare hingga Nyeri Sendi

Oleh Aiptu Indra, WN pun diminta untuk isolasi mandiri dan menyebut nama-nama orang yang bertemu dengan dirinya sejak 2 pekan terakhir.

Saat itu, WN mengaku sudah sehat dan akan menikah di Sumatera Barat pada Sabtu (19/6/2021).

Indra kemudian berkoordinasi dengan pihak Polsek serta menghubungi orangtua WN untuk mengisolasi anaknya.

Namun dari orangtuanya, Indra mendapatkan kabar jika WN sudah kabur ke Sumater Barat untuk menemui calon istrinya, UW.

Baca juga: Banten Darurat Covid-19, RS di Lebak Dipenuhi Pasien dari Luar Daerah

Diamankan di Kelok Sembilan

Bhabinkamtibmas Kelurahan Industri Tenayan, Aiptu Indra Gunawan memperlihatkan lokasi pesta pernikahan yang dituju WN, usai kabur dari Pekanbaru untuk nikah di Kota Padang, Sumbar, Sabtu (19/6/2021).Dok. Polsek Tenayan Raya Bhabinkamtibmas Kelurahan Industri Tenayan, Aiptu Indra Gunawan memperlihatkan lokasi pesta pernikahan yang dituju WN, usai kabur dari Pekanbaru untuk nikah di Kota Padang, Sumbar, Sabtu (19/6/2021).
Pada Kamis (17/6/2021), setelah melapor ke atasannya, Indra ditugaskan untuk mengejar WN ke Sumatera Barat.

Saat itu, Indra mendapatkan kabar jik WN berada wilayah Kelok Sembilan.

Ia melacak keberadaan WN berdasarkan pengalamannya saat mencari penjahat saat bertugas di reserse.

Indra melacak media sosial WN, bertanya ke warga, hingga berkeliling pemukiman untuk melihat warga yang akan menggelar pernikahan.

Baca juga: Kronologi Warga Desa Sidodowo Banyak Terpapar Covid-19, Berawal dari Hajatan Pengantin dan Pemulasaraan Jenazah


 

Halaman:


Terkini Lainnya

Sebuah Mobil Terlibat Kecelakaan dengan 4 Motor, Awalnya Gara-gara Rem Blong

Sebuah Mobil Terlibat Kecelakaan dengan 4 Motor, Awalnya Gara-gara Rem Blong

Regional
Rektor Unpatti Bantah Aksi Mahasiswa, Jamin Ada Ruang Aman di Kampus

Rektor Unpatti Bantah Aksi Mahasiswa, Jamin Ada Ruang Aman di Kampus

Regional
Terjadi Lagi, Rombongan Pengantar Jenazah Cekcok dengan Warga di Makassar

Terjadi Lagi, Rombongan Pengantar Jenazah Cekcok dengan Warga di Makassar

Regional
Berhenti di Lampu Merah Pantura, Petani di Brebes Tewas Jadi Korban Tabrak Lari

Berhenti di Lampu Merah Pantura, Petani di Brebes Tewas Jadi Korban Tabrak Lari

Regional
Wisuda di Unpatti Diwarna Demo Bisu Mahasiswa Buntut Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Dosen FKIP

Wisuda di Unpatti Diwarna Demo Bisu Mahasiswa Buntut Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Dosen FKIP

Regional
Pemkab Kediri Bangun Pasar Ngadiluwih Awal 2025, Berkonsep Modern dan Wisata Budaya

Pemkab Kediri Bangun Pasar Ngadiluwih Awal 2025, Berkonsep Modern dan Wisata Budaya

Regional
Ambil Formulir di 5 Partai Politik, Sekda Kota Ambon: Saya Serius Maju Pilkada

Ambil Formulir di 5 Partai Politik, Sekda Kota Ambon: Saya Serius Maju Pilkada

Regional
Banjir Kembali Terjang Pesisir Selatan Sumbar, Puluhan Rumah Terendam

Banjir Kembali Terjang Pesisir Selatan Sumbar, Puluhan Rumah Terendam

Regional
Sering Diteror Saat Mencuci di Sungai, Warga Tangkap Buaya Muara Sepanjang 1,5 Meter

Sering Diteror Saat Mencuci di Sungai, Warga Tangkap Buaya Muara Sepanjang 1,5 Meter

Regional
Ditunjuk PAN, Bima Arya Siap Ikut Kontestasi Pilkada Jabar 2024

Ditunjuk PAN, Bima Arya Siap Ikut Kontestasi Pilkada Jabar 2024

Regional
Diduga Depresi Tak Mampu Cukupi Kebutuhan Keluarga, Pria di Nunukan Nekat Gantung Diri, Ditemukan oleh Anaknya Sendiri

Diduga Depresi Tak Mampu Cukupi Kebutuhan Keluarga, Pria di Nunukan Nekat Gantung Diri, Ditemukan oleh Anaknya Sendiri

Regional
Sikapi Pelecehan Seksual di Kampus, Mahasiswa Universitas Pattimura Gelar Aksi Bisu

Sikapi Pelecehan Seksual di Kampus, Mahasiswa Universitas Pattimura Gelar Aksi Bisu

Regional
Isi BBM, Honda Grand Civic Hangus Terbakar di SPBU Wonogiri, Pemilik Alami Luka Bakar

Isi BBM, Honda Grand Civic Hangus Terbakar di SPBU Wonogiri, Pemilik Alami Luka Bakar

Regional
Kartu ATM Tertinggal, Uang Rp 5 Juta Milik Warga NTT Ludes

Kartu ATM Tertinggal, Uang Rp 5 Juta Milik Warga NTT Ludes

Regional
Jadwal Kereta Majapahit Ekonomi dan Harga Tiket Malang-Pasar Senen PP

Jadwal Kereta Majapahit Ekonomi dan Harga Tiket Malang-Pasar Senen PP

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com