Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Bus Vaksinasi Keliling untuk Lansia di Solo

Kompas.com - 15/06/2021, 15:27 WIB
Labib Zamani,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Solo, Jawa Tengah memberikan kemudahan warga lanjut usia (lansia) dan pra lansia yang belum melaksanakan vaksinasi Covid-19.

Kemudahan tersebut berupa layanan jemput bola warga lansia dan pralansia dengan bus keliling layanan vaksinasi terjadwal.

Bus keliling layanan vaksinasi warga lansia dan pralansia dimulai hari ini, Selasa (15/6/2021), dan berlangsung hingga Rabu (30/6/2021).

Baca juga: Dinkes Jateng Sudah Periksa Sampel Pasien Covid-19 Solo, Belum Ditemukan Varian India

Layanan bus keliling dilengkapi dengan jadwal dan lokasi pelaksanaan vaksinasi.

Adapun pelaksanaanya dimulai dari pukul 08.00 WIB hingga pukul 11.00 WIB dengan jumlah peserta setiap harinya terbatas hanya 100 orang.

Jadwal bus keliling vaksinasi pada Selasa (15/6/2021) di Kawasan Ngarsopuro, Banjarsari; Rabu (16/6/2021) di Kawasan Srambatan depan Kantor Arpusda Solo, Kamis (17/6/2021) di Sekip, Kadipiro; Selasa (22/6/2021) Jalan Ir Juanda Jebres.

Kemudian pada Rabu (23/6/2021) di Jalan Veteran depan Kecamatan Serengan; Kamis (24/6/2021) Jalan Katamso; Selasa (29/6/2021) Graha Saba Buana dan Rabu (30/6/2021) Lumbung Batik Sondakan, Laweyan.

Baca juga: Driver Ojol Ditangkap Polisi karena Antar Miras Pelanggan, Kapolresta Solo: Saya Sudah Klarifikasi

Kepala Dinas Kesehatan Kota Solo, Siti Wahyuningsih mengatakan, bus keliling vaksinasi sebagai upaya pemerintah mendekatkan kepada masyarakat, terutama warga lansia dan pra lansia yang belum melaksanakan vaksinasi.

Syarat untuk bisa mengikuti layanan vaksinasi warga hanya menyediakan kartu identitas (e-KTP Solo) dan usia diatas 50 tahun.

"Jadi kita mempunyai inovasi untuk jemput bola. Mendekatkan masyarakat meskipun faskes di Solo ini dekat-dekat. Ada 17 puskesmas kemudian klinik ada tiga dan rumah sakit ada 19," kata Ning, sapaan akrabnya di Solo, Jawa Tengah, Selasa.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rute dan Tarif Bus Dieng Indah Executive Jakarta-Wonosobo

Rute dan Tarif Bus Dieng Indah Executive Jakarta-Wonosobo

Regional
Video Joget Erotisnya Saat Gerebek Sahur Viral di Media Sosial, Wanita di Kalsel Minta Maaf

Video Joget Erotisnya Saat Gerebek Sahur Viral di Media Sosial, Wanita di Kalsel Minta Maaf

Regional
Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Regional
Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Regional
Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Regional
Pemkot Semarang dan KPK Koordinasi Cegah Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Proyek Strategis 

Pemkot Semarang dan KPK Koordinasi Cegah Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Proyek Strategis 

Regional
Lancang Kuning Carnival Bakal Digelar, Pj Gubernur Riau: Bakal Promosikan Produk dan Karya Anak Muda

Lancang Kuning Carnival Bakal Digelar, Pj Gubernur Riau: Bakal Promosikan Produk dan Karya Anak Muda

Regional
Hati-hati, Penerangan Jalan Umum di Pantura Brebes Masih Minim

Hati-hati, Penerangan Jalan Umum di Pantura Brebes Masih Minim

Regional
BMKG: Wilayah Kalimantan Tengah Sedang Dilalui Gelombang Atmosfer 'Rossby Ekuator'

BMKG: Wilayah Kalimantan Tengah Sedang Dilalui Gelombang Atmosfer "Rossby Ekuator"

Regional
Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut 'Cuci Uang' Hasil Narkoba

Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut "Cuci Uang" Hasil Narkoba

Regional
Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Regional
Jasad Ibu dan Anak Korban Longsor di Bandung Barat Ditemukan dalam Kondisi Berpelukan

Jasad Ibu dan Anak Korban Longsor di Bandung Barat Ditemukan dalam Kondisi Berpelukan

Regional
Sempat Ditutup Imbas Erupsi Marapi, BIM Kembali Dibuka

Sempat Ditutup Imbas Erupsi Marapi, BIM Kembali Dibuka

Regional
Polisi Minta Tambah SPKLU di Tol Jateng, Saat Ini Hanya Ada 21

Polisi Minta Tambah SPKLU di Tol Jateng, Saat Ini Hanya Ada 21

Regional
Soal Nama yang Akan Diusung di Pilkada Semarang, DPC Partai Demokrat Tunggu Petunjuk

Soal Nama yang Akan Diusung di Pilkada Semarang, DPC Partai Demokrat Tunggu Petunjuk

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com