Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dipulangkan Lewat Jalur Laut, 192 TKI Asal Malaysia Jalani Karantina di Batam

Kompas.com - 12/06/2021, 17:00 WIB
Hadi Maulana,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

BATAM, KOMPAS.com – Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Batam, Kepulauan Riau (Kepri), Didi Kusmarjadi mengatakan, saat ini ada 192 pekerja migran Indonesia (PMI) yang menjalani karantina di Batam.

Didi menjelaskan, sebelumnya ada sekitar 500 TKI yang menjalani karantina di Batam. Namun, kini mereka telah dipulangkan ke daerahnya masing-masing.

“Per 9 Juni 2021 ada 192 TKI di Karantina di Batam dan semua TKI ini merupakan pekerja migran yang baru saja dipulangkan dari Malaysia,” kata Didi melalui WhatsApp, Sabtu (12/6/2021).

Baca juga: Viral, Video Kuda Penarik Delman Terkapar dan Kejang-kejang di Jalan, Diduga Kelelahan

Tidak saja menjalani karantina, sebelumnya para TKI yang baru saja tiba di Batam ini terlebih dahulu harus mengikuti pemeriksaan tes swab.

Tes swab akan dilakukan sebanyak dua kali.

“Begitu tiba di Pelabuhan, TKI ini langsung dilakukan tes swab, apabila hasilnya negatif, mereka harus menjalani karantina selama lima hari, kemudian melanjutkan tes swab kedua,” papar Didi.

“Dan jika hasil kedua tetap negatif, baru mereka bisa kembali ke daerah masing-masing. Akan tetapi apabila hasilnya positif, maka harus menjalani perawatan di RSKI Khusus Covid-19 di Pulau Galang," Didi menambahkan.

Baca juga: Transaksi 2,8 Kilogram Ganja via Online, Dua Mahasiswa Ditangkap

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggapan Rektor Untan soal Dugaan Dosennya yang Menjadi Joki Mahasiswa S2

Tanggapan Rektor Untan soal Dugaan Dosennya yang Menjadi Joki Mahasiswa S2

Regional
Kerugian Banjir Kota Semarang dan Kabupaten Demak Tembus Rp 1,6 Triliun

Kerugian Banjir Kota Semarang dan Kabupaten Demak Tembus Rp 1,6 Triliun

Regional
Penipuan Berkedok Rumah Bantuan di Aceh, Uang Korban Dipakai untuk Lebaran

Penipuan Berkedok Rumah Bantuan di Aceh, Uang Korban Dipakai untuk Lebaran

Regional
Pria Bersebo Pembacok Warga Aceh Timur Ditangkap

Pria Bersebo Pembacok Warga Aceh Timur Ditangkap

Regional
Puluhan Hektar Lahan Padi di Kabupaten Landak Terendam Banjir

Puluhan Hektar Lahan Padi di Kabupaten Landak Terendam Banjir

Regional
Kasus Penemuan Mayat Wanita di Polokarto Sukoharjo Dipastikan Korban Pembunuhan, 15 Orang Diperiksa, Jasad Diduga Sudah 5 Hari

Kasus Penemuan Mayat Wanita di Polokarto Sukoharjo Dipastikan Korban Pembunuhan, 15 Orang Diperiksa, Jasad Diduga Sudah 5 Hari

Regional
Libur Lebaran, Volume Sampah di Tangerang Capai 3.000 Ton Per Hari

Libur Lebaran, Volume Sampah di Tangerang Capai 3.000 Ton Per Hari

Regional
Selepas Lebaran, Kapolsek dan Kasat Lantas di Lampung Diganti

Selepas Lebaran, Kapolsek dan Kasat Lantas di Lampung Diganti

Regional
Usai Lebaran, Perbaikan Tanggul Jebol Sungai Wulan Demak Dikebut

Usai Lebaran, Perbaikan Tanggul Jebol Sungai Wulan Demak Dikebut

Regional
Viral, Video Truk Meluncur Tanpa Sopir di Tol Kalikangkung, Ini Penyebabnya

Viral, Video Truk Meluncur Tanpa Sopir di Tol Kalikangkung, Ini Penyebabnya

Regional
Letusan Gunung Ruang Sudah Mereda, Statusnya Masih Awas

Letusan Gunung Ruang Sudah Mereda, Statusnya Masih Awas

Regional
Anggota Polisi yang Mabuk Sambil Ngebut Bawa Mobil Kasat Narkoba di Riau Ditahan

Anggota Polisi yang Mabuk Sambil Ngebut Bawa Mobil Kasat Narkoba di Riau Ditahan

Regional
BEM FH Undip Serahkan 'Amicus Curiae' ke MK, Berisi soal Permasalahan Pilpres

BEM FH Undip Serahkan "Amicus Curiae" ke MK, Berisi soal Permasalahan Pilpres

Regional
Labuan Bajo Tuan Rumah Dialog Tingkat Tinggi Indonesia-China, Polda NTT Siapkan Ratusan Personel

Labuan Bajo Tuan Rumah Dialog Tingkat Tinggi Indonesia-China, Polda NTT Siapkan Ratusan Personel

Regional
Gratifikasi Parsel Lebaran Pejabat Pemkot Salatiga Diberikan ke Tenaga Kebersihan

Gratifikasi Parsel Lebaran Pejabat Pemkot Salatiga Diberikan ke Tenaga Kebersihan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com