Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Aparat TNI Gagalkan Penyelundupan 85 Liter BBM dari Indonesia ke Timor Leste Lewat Jalan Tikus

Kompas.com - 11/06/2021, 19:22 WIB
Sigiranus Marutho Bere,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

KUPANG, KOMPAS.com - Aparat TNI dari Satgas Pamtas RI-Timor Leste Sektor Barat, berhasil menggagalkan penyelundupan bahan bakar minyak (BBM) dari wilayah Indonesia menuju Timor Leste.

Dansatgas Yonarmed 6/3 Kostrad Letkol Arm Andang Radianto mengatakan, BBM yang hendak diselundupkan ke Timor Leste, melalui Desa Napan, Kecamatan Bikomi Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara, Nusa Tenggara Timur (NTT), berjenis premium dan solar.

"Ada 85 liter BBM yang hendak diselundupkan ke Timor Leste melalui jalan tikus," ungkap Andang, kepada Kompas.com melalui sambungan telepon, Jumat (11/6/2021).

Baca juga: Rohmiati Kaget, Uang Rp 64 Juta di Tabungannya Ludes, ATM Dicuri dan Dikuras oleh Sales

Andang memerinci, 85 liter BBM itu terdiri dari premium 30 liter dan Solar 55 liter.

Semua BBM itu disimpan dalam satu buah jeriken berukuran 35 liter, satu buah jeriken ukuran 20 liter dan tujuh buah jeriken ukuran 5 liter.

Aksi penyelundupan itu lanjut Andang, digagalkan oleh anggotanya yang bertugas di Pos Napan Bawah Kamis (10/06/2021) malam.

Andang menuturkan, kejadian itu bermula ketika personel Pos Napan Bawah dari Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat, yang dipimpin oleh Sertu Handhika Wahyu, melaksanakan patroli malam, sekitar pukul 20.15 WITA.

Dengar suara mencurigakan

Saat sedang patroli menuju di jalan tikus, seorang anggota bernama Praka Harisman mendengarkan suara mencurigakan, seperti ada seseorang yang sedang berbicara.

Kemudian, Sertu Handhika Wahyu memberikan perintah kepada Praka Harisman dan Prada Junaedi, untuk memeriksa.

Mereka pun mengarahkan senter ke arah sumber suara.

Baca juga: Detik-detik 21 Napi Minum Oplosan Disinfektan, Dilakukan Sembunyi-sembunyi hingga Sesak Napas

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

9 Rumah Rusak Diterjang Pergerakan Tanah di Bandung Barat

9 Rumah Rusak Diterjang Pergerakan Tanah di Bandung Barat

Regional
Mereka yang Pergi dan Datang di Balik Kemegahan IKN

Mereka yang Pergi dan Datang di Balik Kemegahan IKN

Regional
Harga Daging Sapi di Pasar Kebumen Naik Jelang Idul Fitri

Harga Daging Sapi di Pasar Kebumen Naik Jelang Idul Fitri

Regional
Penerimaan Bintara Polisi di Papua, Ada Kuota Khusus untuk Anak Kepala Suku

Penerimaan Bintara Polisi di Papua, Ada Kuota Khusus untuk Anak Kepala Suku

Regional
Terungkap Asal Puluhan Senjata Api di Bandung, Dititipi Suami yang Ditahan di Lapas Cipinang

Terungkap Asal Puluhan Senjata Api di Bandung, Dititipi Suami yang Ditahan di Lapas Cipinang

Regional
Pesta Sabu dengan Temannya, Caleg Gagal Asal Pati Diringkus Polisi

Pesta Sabu dengan Temannya, Caleg Gagal Asal Pati Diringkus Polisi

Regional
Banjir Demak Berangsur Surut, Ribuan Orang Tinggalkan Pos Pengungsian

Banjir Demak Berangsur Surut, Ribuan Orang Tinggalkan Pos Pengungsian

Regional
Kualitas Rendah, Beras Lokal di Kebumen Kurang Diminati meski Harganya Turun

Kualitas Rendah, Beras Lokal di Kebumen Kurang Diminati meski Harganya Turun

Regional
Diduga Hendak Perang Sarung, Puluhan Pelajar di Demak Diamankan Polisi

Diduga Hendak Perang Sarung, Puluhan Pelajar di Demak Diamankan Polisi

Regional
SPBU di Jalan Utama Kabupaten Semarang Diperiksa untuk Mencegah Kecurangan

SPBU di Jalan Utama Kabupaten Semarang Diperiksa untuk Mencegah Kecurangan

Regional
Peringati Jumat Agung, Remaja di Magelang Rasakan Penyaliban Yesus

Peringati Jumat Agung, Remaja di Magelang Rasakan Penyaliban Yesus

Regional
Aktivitas Gunung Marapi Meningkat, Wagub Audy Minta Warga Waspada

Aktivitas Gunung Marapi Meningkat, Wagub Audy Minta Warga Waspada

Regional
Jalan Rusak Pasca Banjir di Demak Ditargetkan Rampung Sebelum Lebaran

Jalan Rusak Pasca Banjir di Demak Ditargetkan Rampung Sebelum Lebaran

Regional
Sebelum Bunuh Mantan Anak Buah, Bos Madu di Banten Konsumsi 10 Pil Koplo

Sebelum Bunuh Mantan Anak Buah, Bos Madu di Banten Konsumsi 10 Pil Koplo

Regional
Depresi Hamil di Luar Nikah, Remaja Putri di Jepara Bekap dan Buang Bayinya ke Sungai

Depresi Hamil di Luar Nikah, Remaja Putri di Jepara Bekap dan Buang Bayinya ke Sungai

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com