Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Oknum Brimob Kabur Saat Ditugaskan ke Papua | Guru Honorer Terjerat Pinjol hingga Rp 206 Juta

Kompas.com - 06/06/2021, 06:24 WIB
Candra Setia Budi

Editor

KOMPAS.com - Brigadir AY, oknum anggota Polda Sumatera Barat, kabur saat sedang menjalankan tugas di Base Camp mile 39 objek vital Freeport, Papua.

Brigadir AY yang merupakan personel Satgas Amole itu dilaporkan meninggalkan Base Camp Mile 39 sejak Rabu (2/6/2021).

Ia diamankan di Bandara Lama Mozes Kilangin, Timika, Papua, Jumat (4/6/2021) ketika hendak check in keluar dari bandara Mimika menuju Makassar.

Oknum anggota Brimob Polda Sumbar itu kabur dari tempat tugasnya karena ada masalah keluarga.

Saat ini, Brigadir AY sudah diamankan di Mapolres Mimika Papua untuk dilakukan pemeriksaan.

Smentara itu, seorang guru honorer di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, bernama Afifah Mufihati (27), terjerat utang di pinjaman online (pinjol) sekitar 2016 juta di 20 pinjol.

Dari utang 206 juta tersebut, sudah terbayar Rp 158 juta. Kini, utang di aplikasi pinjolnya yang belum terbayarkan sekitar Rp 47 juta.

Namun, saat melakukan tagihan, aplikasi pinjol tersebut sudah kelewat batas dengan kata-kata kasara. bahkan mengarah ke fitnah.

Tak terima itu, Afifah lantas melaporkan aplikasi pinjol itu ke Polda Jateng pada Kamism (3/6/2021).

Baca populer nusantara selengkapnya:

1. Oknum Brimob kabur saat ditugaskan ke Papua

Ilustrasi Brimob.KOMPAS.COM/RAHMAT RAHMAN PATTY Ilustrasi Brimob.

Kepala Bidang Humas Polda Sumatera Barat Kombes Pol Stefanus Satake Bayu Setianto mengatakan, Brigadir AY merupakan anggota Brimob yang berasal dari Polda Sumatera Barat.

Sebelumnya, ia diperbantukan untuk melakukan pengamanan di wilayah tersebut. Namun, ia justru diketahui kabur atau meninggalkan tempat tugasnya sejak Rabu (2/6/2021).

Karena pergi tanpa izin, Brigadir AY kemudian dilakukan pencarian hingga akhirnya berhasil diamankan dan dibawa ke Mapolres Mimika.

Brigadir AY diamankan di Bandara Lama Mozes Kilangin, Timika, Papua, Jumat (4/6/2021) saat hendak check-in keluar dari bandara Mimika menuju Makassar.

Saat ini oknum Brimob itu sudah diamankan di Mapolres Mimika Papua untuk pemeriksaan lanjutan.

"Dari informasinya, dia ada masalah keluarga. Namun, tetap saja kalau mau meninggalkan tugas harus ada izin dari komandannya. Kita sedang menunggu hasil pemeriksaan di Polres Mimika," kata Satake yang dihubungi Kompas.com, Sabtu (5/6/2021).

Baca juga: Diperbantukan ke Papua, Oknum Anggota Brimob Polda Sumbar Malah Kabur

 

2. Guru honorer terjerat pinjol

Guru honorer Afifah didampingi kuasa hukumnya Muhammad SofyanKOMPAS.com/DIAN ADE PERMANA Guru honorer Afifah didampingi kuasa hukumnya Muhammad Sofyan

Afifah mengatakan, awalnya ia melihat iklan aplikasi pinjaman online Pohon Uangku di ponselnya.

Setelah itu, ia mengunggahnya dan mengikuti persyaratan pinjaman.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sakit Hati Menantu terhadap Ibu Mertua yang Berujung Maut

Sakit Hati Menantu terhadap Ibu Mertua yang Berujung Maut

Regional
Kapal Tanpa Nama dari Bima Sudah Dua Hari Hilang Kontak di Perairan Gili Motang Labuan Bajo

Kapal Tanpa Nama dari Bima Sudah Dua Hari Hilang Kontak di Perairan Gili Motang Labuan Bajo

Regional
Polisi di Pelalawan Setir Mobil Sambil Mabuk, Tabrak Pagar Kantor

Polisi di Pelalawan Setir Mobil Sambil Mabuk, Tabrak Pagar Kantor

Regional
Harga Bawang Merah Tembus Rp 70.000 Per Kg, Ibu-ibu di Semarang Pusing

Harga Bawang Merah Tembus Rp 70.000 Per Kg, Ibu-ibu di Semarang Pusing

Regional
Pemasangan Talud Pelabuhan Nelayan di Bangka Terkendala Kewenangan

Pemasangan Talud Pelabuhan Nelayan di Bangka Terkendala Kewenangan

Regional
Dampak Banjir Bandang di Lombok Utara, 13 Rumah Warga dan Jembatan Rusak

Dampak Banjir Bandang di Lombok Utara, 13 Rumah Warga dan Jembatan Rusak

Regional
Cepatnya Peningkatan Status Gunung Ruang, Potensi Tsunami Jadi Faktor

Cepatnya Peningkatan Status Gunung Ruang, Potensi Tsunami Jadi Faktor

Regional
'Tradisi' Warga Brebes Usai Idul Fitri, Gadaikan Perhiasan Emas Setelah Dipakai Saat Lebaran

"Tradisi" Warga Brebes Usai Idul Fitri, Gadaikan Perhiasan Emas Setelah Dipakai Saat Lebaran

Regional
Banjir Bandang di Musi Rawas Utara, 2 Korban Tewas, 1 Hilang

Banjir Bandang di Musi Rawas Utara, 2 Korban Tewas, 1 Hilang

Regional
Penduduk Pulau Tagulandang Dihantui Hujan Batu Pasir Gunung Ruang

Penduduk Pulau Tagulandang Dihantui Hujan Batu Pasir Gunung Ruang

Regional
Soal Dugaan Kekerasan Seksual di Kampusnya, BEM Undip: Banyak Korban Takut Bersuara

Soal Dugaan Kekerasan Seksual di Kampusnya, BEM Undip: Banyak Korban Takut Bersuara

Regional
Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup Sementara akibat Dampak Erupsi Gunung Ruang

Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup Sementara akibat Dampak Erupsi Gunung Ruang

Regional
Namanya Masuk Bursa Pilkada Solo, Gusti Bhre: Saya Fokus di Mangkunegaran Dulu

Namanya Masuk Bursa Pilkada Solo, Gusti Bhre: Saya Fokus di Mangkunegaran Dulu

Regional
Fakta Terkini Erupsi Gunung Ruang di Sitaro, Status Awas dan Soal Potensi Tsunami

Fakta Terkini Erupsi Gunung Ruang di Sitaro, Status Awas dan Soal Potensi Tsunami

Regional
Warga Terima Uang Ganti Rugi Dampak Pembangunan Bendungan Jragung, Ada yang Rp 120.000

Warga Terima Uang Ganti Rugi Dampak Pembangunan Bendungan Jragung, Ada yang Rp 120.000

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com