Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siap Maju Jadi Ketua DPW Partai Ummat Jabar, Deden: Saya Fans Amien Rais

Kompas.com - 05/05/2021, 04:19 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Pernyataan mantan Wakil Bupati Kabupaten Bandung Deden Rukman Rumaji menyita perhatian masyarakat.

Pasalnya, pria yang pernah menjabat sebagai Ketua PAN Kota Bandung, Jawa Barat, itu mengaku penggemar Amien Rais dan ingin bergabung dengan Partai Ummat.

Bahkan, dirinya mengaku siap bersaing dalam pemilihan ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Ummat Jabar.

"Saya ini fans Pak Amien sejak zaman reformasi dan saya siap ikut Beliau di partai yang Beliau dirikan dan saya siap bersaing menjadi ketua DPW Partai Ummat Jawa Barat," kata Wakil Bupati Kabupaten Bandung periode 2010-2015 itu di Balai Kota Bandung, Selasa (4/5/2021).

Baca juga: Di Balik Munculnya Klaster Baru di Jateng, Nekat Mudik hingga Tak Terapkan Prokes

Bersaing dengan 6 orang

Deden mengatakan, saat ini sudah ada 6 orang yang menjadi kandidat ketua DPW Partai Ummat Jawa Barat.

Keenam nama itu adalah Profesor Samsi Uwes, Profesor Benyamin Haris, Profesor Yani Safei dan dr Daniel yang merupakan mantan Direktur RS Muhammdiyah.

Lalu adalah Uum Syarif Usman dan Rijal Fadilah yang merupakan mantan anggota DPRD Jabar. Deden pun mengaku siap bersaing dengan sejumlah nama tersebut.

"Saya punya pengalaman kalah dan menang, jaringan saya se-Jawa Barat dan pernah jadi Dewan serta Wakil Bupati. Jadi track record saya sudah sangat jelas," kata Deden.

Baca juga: Amien Rais Dirikan Partai Ummat, Waketum PAN: Saya Jamin Hatinya Mumtaz Rais 100 Persen PAN

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

11 Tokoh Daftar Pilkada 2024 di Partai Golkar Gunungkidul, Ada Bupati Sunaryanta

11 Tokoh Daftar Pilkada 2024 di Partai Golkar Gunungkidul, Ada Bupati Sunaryanta

Regional
Penumpang Kapal di Nabire Kedapatan Bawa 1 Kg Ganja

Penumpang Kapal di Nabire Kedapatan Bawa 1 Kg Ganja

Regional
Pembunuhan di Wonogiri, Pelaku Kubur Jasad Kekasih di Pekarangan Rumah

Pembunuhan di Wonogiri, Pelaku Kubur Jasad Kekasih di Pekarangan Rumah

Regional
Kronologi Tentara Amerika Meninggal di Hutan Karawang, Sempat Terpisah Saat Survei Latihan Gabungan

Kronologi Tentara Amerika Meninggal di Hutan Karawang, Sempat Terpisah Saat Survei Latihan Gabungan

Regional
Bea Cukai Temukan Truk Berisi Jutaan Batang Rokok Ilegal Tak Bertuan di Kalbar

Bea Cukai Temukan Truk Berisi Jutaan Batang Rokok Ilegal Tak Bertuan di Kalbar

Regional
Siswi SMA yang Simpan Bayinya di Koper Ternyata Sedang Magang

Siswi SMA yang Simpan Bayinya di Koper Ternyata Sedang Magang

Regional
TKW Asal Cianjur Diduga Jadi Korban Kekerasan Majikan di Irak, Kini Minta Dipulangkan ke Indonesia

TKW Asal Cianjur Diduga Jadi Korban Kekerasan Majikan di Irak, Kini Minta Dipulangkan ke Indonesia

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
2 Perempuan Indonesia Kabur Saat Hendak Dijadikan Penghibur di Malaysia

2 Perempuan Indonesia Kabur Saat Hendak Dijadikan Penghibur di Malaysia

Regional
[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

Regional
Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Regional
Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Regional
Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com