Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yuk ke Kampung Patin di Kampar, Berwisata Sambil Melihat Proses Produksi Ikan Salai

Kompas.com - 22/03/2021, 12:50 WIB
Idon Tanjung,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

PEKANBARU, KOMPAS.com - Jika berwisata ke Kabupaten Kampar di Provinsi Riau, tidak lengkap rasanya kalau tak mengunjungi objek wisata Kampung Patin.

Pasalnya, Kampung Patin ini merupakan sebuah tempat wisata, dimana untuk melihat sentra pengolahan ikan asap atau ikan salai yang berbahan dasar ikan patin.

Objek wisata Kampung Patin ini, berada di Desa Koto Masjid, Kecamatan XIII Koto Kampar, Kabupaten Kampar, Riau.

Letak desa tersebut sekitar tiga kilometer dari jalan lintas sumatera penghubung Riau-Sumatera Barat.

Kalau dari Kota Pekanbaru, hanya menempuh perjalanan lebih kurang dua setengah jam saja.

Baca juga: Kronologi Penjala Ikan Temukan Mortir di Sungai Kampar, Sempat Dikira Knalpot

Kampung Patin,  sentra pengolahan ikan patin terbesar di Sumatera

Kampung Patin salah satu objek wisata di Desa Koto Masjid, Kecamatan XIII Koto Kampar, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau. Di Kampung Patin ini, wisatawan bisa melihat proses pengolahan ikan patin salai.KOMPAS.COM/IDON Kampung Patin salah satu objek wisata di Desa Koto Masjid, Kecamatan XIII Koto Kampar, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau. Di Kampung Patin ini, wisatawan bisa melihat proses pengolahan ikan patin salai.
Baru-baru ini, Kompas.com berkunjung ke Kampung Patin untuk melihat bagaimana proses produksi ikan patin salai.

Sebelum mengetahui proses pengolahan ikan patin salai, perlu diketahui bahwa Desa Koto Masjid adalah sebuah desa yang dulunya ditenggelamkan karena pembangunan waduk Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Koto Panjang.

Kemudian, warga direlokasi ke tempat yang lebih tinggi dan aman dari genangan air.

Tetapi, kini Desa Koto Masjid sudah dikenali banyak orang dengan objek wisata Kampung Patin.

Karena, desa ini memiliki sentra pengolahan ikan patin yang terbesar di Sumatera.

Baca juga: Resep Brengkes Tempoyak Khas Jambi, Pepes Patin dan Fermentasi Duriangl

Melihat proses produksi ikan salai

Selain bisa melihat proses pengolahan ikan patin salai, suasana di Kampung Patin juga terasa adem karena disekeliling desa ini terdapat perbukitan.

Udaranya masih sangat segar. Bisa melupakan sejenak kesibukan kerja.

Lanjut ke sentra pengolahan ikan patin salai. Dari jarak sekitar 300 meter dari gerbang masuk sentra pengolahan ikan patin, bau amis sudah tercium di hidung.

Beberapa titik asap putih membumbung tinggi ke udara. Itulah tandanya para pekerja sedang sibuk mengasapi ikan patin segar.

Aktivitas pekerja kala itu memang tampak lagi sibuk. Puluhan pekerja berbagi tugas. Bagi kaum wanita, bekerja sebagai membelah dan membersihkan kotoran ikan.

Sedangkan bagi laki-laki, bertugas mengasapi ikan.

Baca juga: Jadikan Eks Dolly Sentra Batu Akik, Risma: Saya Mohon Maaf Dulu Tutup Kawasan Ini...

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Anak yang Dijual Ibu Kandung Rp 100.000, Korban Pemerkosaan Kakaknya

Anak yang Dijual Ibu Kandung Rp 100.000, Korban Pemerkosaan Kakaknya

Regional
Kronologi Ibu di LampungTewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan, Polisi Ungkap Kondisinya

Kronologi Ibu di LampungTewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan, Polisi Ungkap Kondisinya

Regional
KM Bukit Raya Terbakar Saat Masuk Muara Jungkat Kalbar, Pelni: Sudah Mulai Padam

KM Bukit Raya Terbakar Saat Masuk Muara Jungkat Kalbar, Pelni: Sudah Mulai Padam

Regional
Dibutuhkan 48 Tenaga Panwaslu di Bawaslu Kota Semarang, Ini Syaratnya

Dibutuhkan 48 Tenaga Panwaslu di Bawaslu Kota Semarang, Ini Syaratnya

Regional
Pilkada Sumsel, Holda Jadi Perempuan Pertama yang Ambil Formulir di Demokrat

Pilkada Sumsel, Holda Jadi Perempuan Pertama yang Ambil Formulir di Demokrat

Regional
Di Balik Video Viral Kebocoran Pipa Gas di Indramayu

Di Balik Video Viral Kebocoran Pipa Gas di Indramayu

Regional
Bocah Perempuan 15 Tahun Laporkan Sang Ibu ke Polisi karena Dijual ke Laki-laki Hidung Belang

Bocah Perempuan 15 Tahun Laporkan Sang Ibu ke Polisi karena Dijual ke Laki-laki Hidung Belang

Regional
Waduk Pondok Ngawi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Waduk Pondok Ngawi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Jalan Braga Bakal Ditutup untuk Kendaraan di Akhir Pekan

Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Jalan Braga Bakal Ditutup untuk Kendaraan di Akhir Pekan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Siswi SMP di Demak Dipaksa Hubungan Badan dengan Pacar, lalu Diperkosa 3 Orang Bergiliran

Siswi SMP di Demak Dipaksa Hubungan Badan dengan Pacar, lalu Diperkosa 3 Orang Bergiliran

Regional
Tim SAR Cari Penumpang yang Jatuh dari KMP Reinna di Perairan Lampung

Tim SAR Cari Penumpang yang Jatuh dari KMP Reinna di Perairan Lampung

Regional
Seorang Perempuan Tewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan

Seorang Perempuan Tewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan

Regional
Lapak Pigura di Kota Serang Mulai Banjir Pesanan Foto Prabowo-Gibran

Lapak Pigura di Kota Serang Mulai Banjir Pesanan Foto Prabowo-Gibran

Regional
Cerita Petani di Sumbawa Menangis Harga Jagung Anjlok Rp 2.900 Per Kilogram

Cerita Petani di Sumbawa Menangis Harga Jagung Anjlok Rp 2.900 Per Kilogram

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com