Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Merayakan HUT Kota Bandung Sambil Dibonceng Wali Kota? Begini Caranya

Kompas.com - 30/09/2020, 11:14 WIB
Reni Susanti,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi


BANDUNG, KOMPAS.com – Sebanyak 4 taman di Kota Bandung, Jawa Barat, kini dilengkapi wahana 3 dimensi, atau 3D Trick Eye.

Keempat taman tersebut yakni Alun-alun Bandung, Taman Dewi Sartika, Taman Sejarah, dan Taman Dago Cikapayang.

Wali Kota Bandung Oded M Danial mengatakan, pemasangan 3D Trick Eye ini sebagai rangkaian dari peringatan HUT ke-210 Kota Bandung.

Baca juga: Cerita Wali Kota Bandung, Jualan Es Krim hingga Bonceng 4 Anak dengan Vespa

“Karena enggak bisa bepergian jauh dan berkerumun, jadilah 3D Trick Eye ini,” ujar Oded kepada Kompas.com saat peresmian 3D Trick Eye di Bandung, Selasa (29/9/2020).

Adapun 3D Trick Eye ini menggambarkan Wali Kota Bandung Oded M Danial dan Wakil Wali Kota Bandung Yana Mulyana mengendarai motor kesayangan mereka.

Pada gambar 3 dimensi itu, Oded dengan pakaian dinasnya terlihat menaiki Vespa merahnya.

Pada bagian belakang motor terdapat jok kosong.
Baca juga: Video Viral PNS Karaoke di Kantor Kelurahan, Pemkot Bandung Segera Beri Sanksi

Jok kosong ini bisa diduduki warga. Apabila difoto dari depan, warga yang duduk di jok akan terlihat seperti tengah dibonceng oleh orang yang kerap disapa Mang Oded ini.

Begitupun dengan gambar Yana Mulyana yang mengenakan pakaian bikers tengah mengendarai motor Harley Davidson.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com