Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dari Malaysia Tak Langsung Pulang ke Rumah, Perempuan Asal Kediri Datangi Tempat Karantina

Kompas.com - 10/04/2020, 06:07 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - ED (42) perempuan asal Kelurahan Singonegaran, Kota Kediri langsung mendatangai tempat karantina saat pulang dari Malaysia pada Rabu (8/4/2020).

Ia berinisiatif mendatangi tempat karantina yang disedikan Pemkot Kediri di Kampus I Polinema untuk isolasi diri.

Dari Malaysia, ED kembali ke Indonesia melalui Batam dan melanjutkan penerbangan ke Juanda.

Baca juga: Pemkot Kediri Karantina Kompleks Perumahan Tempat Tinggal Pasien Positif Covid-19

Dari Juanda ia naik bus umum dan melanjutkan naik Grab ke tempat karantina sebelum pulang ke rumah.

Di tempat karantina tersebut ia memeriksakan diri.

Kabid Trantibum Satpol PP Kota Kediri Nur Khamid menjelaskan, sikap ED pekerja migran di Malaysia yang pulang kampung ke Kota Kediri patut diacungi jempol.

Karena dengan kesadaran sendiri mendatangi tempat karantina.

Baca juga: Pasien 03 Positif Corona asal Kediri, Bekerja di Jakarta dan 2 Minggu Sekali Pulang Kampung

"Dari Bandara Juanda atas inisiatif sendiri turun dari bus umum selanjutnya naik Grab ke tempat karantina. Petugas telah mencatat di buku register," jelas dia dilansir dari surya.co.id.

Saat tiba di tempat karantina, petugas dari Dinas Kesehatan langsung cek kesehatan ED.

Sejak sepekan terakhir Pemkot Kediri telah menyiapkan Kampus I Polinema Kediri di Kelurahan Semampir untuk tempat karantina pendatang dari luar kota.

Baca juga: UPDATE: Tambah 1 Pasien Positif Corona di Kota Kediri, Total 3 Pasien

Petugas gabungan siaga di Stasiun Kota Kediri dan Terminal Tamanan mengarahkan penumpang yang baru tiba ke tempat karantina untuk menjalani observasi kesehatan.

Setiap hari ada puluhan sampai ratusan yang menjalani observasi dan pemeriksaan kesehatan oleh petugas tim medis sebagai upaya antisipasi penyebaran pandemi virus Corona.

Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Patut Ditiru, Pulang dari Malaysia, Wanita di Kediri atas Inisiatif Sendiri Langsung Masuk Karantina

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com