Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu Pasangan Ajukan Diri Maju di Pilkada Jember Melalui Jalur Independen

Kompas.com - 07/01/2020, 17:49 WIB
Bagus Supriadi,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

JEMBER, KOMPAS.com – Pasangan H AW DJamin dan Mukanan (Djamu) resmi meminta akun Sistem Informasi Pencalonan Pemilu (Silom) pada Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Jember, Jawa Timur.

Keduanya berkeinginan untuk maju sebagai bakal calon bupati Jember dari jalur independen pada Pilkada 2020.

H AW Djamin merupakan warga Desa Bagorejo, Kecamatan Gumukmas.

Sedangkan, Mukanan merupakan warga Desa Tanggul Kulon, Kecamatan Tanggul.

“Ketika pendaftaran dibuka, mereka langsung datang ke kantor,” kata Achmad Susanto, pegawai Divisi Teknis KPU Jember saat dihubungi, Selasa (7/1/2020).

Baca juga: Pilkada Ngawi 2020, Calon Independen Minimal Kumpulkan 53.000 KTP Dukungan

Menurut Achmad, baru satu pasangan yang mengajukan diri maju dari jalur independen.

Adapun sesuai prosedur, para bakal calon tersebut harus mengisi Silom terlebih dahulu.

Data pendukung itu harus di-input melalui situs web Silom.

Hal itu sebagai bentuk transparansi KPU Jember pada publik.

Selain itu, memudahkan KPU Jember dalam mengidentifikasi apakah bakal calon sudah memenuhi syarat.

“Apakah dukungannya tidak ganda dukungannya dengan dukungan yang lain,” kata Achmad.

Saat ini, pasangan bakal calon tersebut diberi akses user name untuk mengakses situs web Silom.

Selain itu, mereka harus membawa hard copy atau bukti fisik berisi dukungan.

Calon perseorangan harus mendapatkan dukungan sebanyak 121.127 penduduk Jember, dari jumlah sebanyak 1.864.393 pemilih yang tersebar di 16 kecamatan.

Berkasnya diserahkan pada 19 hingga 23 Februari 2020.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com