Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Di Depan Mahasiswa Baru, Ganjar Promosikan Akun Twitter Miliknya

Kompas.com - 03/08/2015, 16:40 WIB
Kontributor Yogyakarta, Wijaya Kusuma

Penulis


YOGYAKARTA, KOMPAS.com - Di depan ribuan mahasiswa baru Universitas Sanata Dharma Yogyakarta, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mempromosikan akun Twitter miliknya. Menurut Ganjar, media sosial bisa menjadi media untuk berinteraksi dengan masyarakat dan mengetahui keadaan kondisi terkini wilayahnya dengan cepat.

"Kalian punya akun medsos apa? Saya punya akun Twitter, follower-nya sudah banyak," ujar Ganjar disambut gelak tawa ribuan mahasiswa, Senin (3/8/2015) siang.

Ganjar lalu menuturkan bahwa sudah tidak jamannya lagi para birokrat dilayani. Para birokrat, lanjutnya, harus melayani masyarakat dengan cara-cara yang kreatif dan modern. Dia menilai, pelayanan tatap muka itu cara lama.

Pada zaman modern, ada gadget dan media sosial yang bisa dijadikan media interaksi dengan masyarakat. Medsos, tambahnya, membuat setiap birokrat dan pejabat mengetahui dengan cepat kondisi yang ada di masyarakat termasuk keluhan-keluhan mereka.

"Jadi ketemu Gubernur Jateng itu gampang sekali, lewat virtual bisa. Jangan jadul lah, sekarang ada medsos lebih cepat," ucapnya sambil tertawa.

Menurtu Ganjar, setiap hari, dirinya selalu megnecek akun Twitter-nya dan berinteraksi dengan masyarakat di Jawa Tengah. Bahkan saat harus pergi ke Palangkaraya, dirinya masih bisa memantau kondisi terkini masyarakat Jawa Tengah lewat akun Twitter-nya.

Pertanyaan dan keluhan dari masyarakat pun bisa dijawab langsung lewat akun Twitter tanpa harus menunggu dirinya pulang kembali ke Jawa Tengah. Perintah ke SKPD juga cepat meski berada di luar kota.

"Saya sampai jam 2 pagi jawab pertanyaan dan keluhan masyarakat di Twitter. Kalian yang punya Twitter, jangan lupa follow Gubernur Jawa Tengah," pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com