Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

1.000 Anak SD Sikat Gigi Massal di Lapangan Karebosi

Kompas.com - 12/09/2013, 09:53 WIB
Kontributor Makassar, Rini Putri

Penulis

MAKASSAR, KOMPAS.com - Dalam memperingati Hari Kesehatan Gigi dan Mulut Nasional, sebanyak 1.000 orang murid yang masih duduk dibangku Sekolah Dasar (SD) dilibatkan menyikat gigi massal, Kamis (12/9/2013) pagi.

Kegiatan yang berlangsung di Lapangan Karebosi, dibimbing langsung oleh empat orang dokter gigi. Keempatnya mengajarkan ribuan murid bagaimana cara menyikat gigi yang baik dan benar dengan menggunakan miniatur mulut.

Tujuan kegiatan ini, Menurut Dekan Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) Universitas Hassanudin adalah untuk menanamkan kebiasaan menyikat gigi yang baik dan benar kepada anak sejak usia dini.

Acaa menggosok gigi secara massal  ini dihadiri Wakil Gubernur Sulsel, Agus Arifin Nu'mang, Wali Kota Makassar, dan para petinggi Fakultas Kedokteran Unhas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com