Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bayi Tanpa Anus Lahir di Banyuwangi

Kompas.com - 29/05/2013, 13:25 WIB
Siwi Yunita Cahyaningrum

Penulis

BANYUWANGI, KOMPAS.com Bayi perempuan lahir tanpa anus di Banyuwangi, Jawa Timur. Putri pasangan Ahman Fauzi dan Sulihah itu kini dirawat di Ruang Perinatologi, RSUD Blambangan.

Menurut dr Wahyu Hartono, Kepala Bidang Keperawatan RSUD Blambangan, anak yang lahir pada Minggu (25/5/2013) di bidan desa itu menderita kelainan atresia ani atau tanpa anus dan trachea oesofaseal fiste yang berarti saluran pencernaannya justu menyambung ke paru-paru.

"Dia lahir prematur dan akhirnya dirujuk ke rumah sakit karena kondisinya buruk. Kami juga berencana membawanya ke RSU dr Soetomo, Surabaya, untuk dirawat lebih lanjut,"

Bayi yang diberi nama Arina Fadhilah Rahmaniyah itu hingga kini kesulitan bernapas. Orangtuanya yang berprofesi sebagai buruh tani kini hanya pasrah dan berharap anaknya bisa dirawat hingga sembuh.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com