Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Longsor di Padang, Empat Tertimbun

Kompas.com - 13/09/2012, 15:26 WIB
Ingki Rinaldi

Penulis

PADANG, KOMPAS.com — Bencana tanah longsor terjadi di Kampung Ubi, Batu Busuk, Kelurahan Lambung Bukik, Kecamatan Pauh, Kota Padang, Sumatera Barat, Rabu (12/9/2012) malam. Empat orang warga tertimbun material longsoran.

Hingga Kamis (13/9/2012) siang ini, tim SAR gabungan masih mencari seorang korban yang tertimbun material longsoran. Adapun dua korban sudah ditemukan pada Rabu malam, dan seorang lagi ditemukan pada Kamis pagi.

Pada saat kejadian, rumah yang tertimbun material longsoran dihuni enam orang. Namun, dua orang berhasil menyelamatkan diri.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com